Kunjungan Dan Reservasi Paket Full-Day Desa Wisata Tepus Dari Setda Gunungkidul Dan Forkom Setda DIY

Si J 13 April 2023 11:09:52 WIB

Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kamis, 13 April 2023 di Balai Kalurahan Tepus, mendapat kunjungan dari Sekretariat Daerah Kabupaten Gunungkidul yang juga merupakan gabungan dari Forkom Setda DIY.

Maksud dan tujuan kunjungan selain silaturahmi juga melakukan reservasi paket Full-Day yang akan dilaksanakan pada tanggal 03 Mei 2023. Dengan jumlah peserta 60 pack.

Kegiatan berwisata dimaksudkan sebagai bentuk kegiatan keluar serta refreshing dari Forkom Setda DIY. Yang terdiri dari Setda Kota Yogyakarta, Setda Kabupaten Bantul, Setda Kabupaten Kulonprogo, Setda Kabupaten Sleman, dan Setda Kabupaten Gunungkidul.

Dalam sesi pembahasan yang disambut oleh Lurah Tepus (Hendro Pratopo, S.IP) dan Ketua Desa Wisata (Suheri, S.IP) serta pengelola desa wisata, berdiskusi tentang gambaran rute perjalanan paket Full-Day.

 

Kontributor : Rismel

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Kontak Layanan

WhatsApp : 082 325 378 233