Lurah Tepus Turut Hadir Kerja Bakti Di Padukuhan Pacungan Menyambut Peringatan HUT RI
Si J 30 Juli 2023 19:13:51 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Warga Padukuhan Pacungan, kelurahan Tepus menggelar kerja bakti secara swadaya, untuk menyambut peringatan hari kemerdekaan Indonesia pada tanggal 17 Agustus.
Tak hanya sibuk membersihkan sampah maupun juga merenovasi Pagar Jalan dan Balai Padukuhan yang juga digunakan warga sebagai aula pertemuan.
Turut hadir Lurah Tepus dan juga Pamong Kalurahan untuk ikut kerja bakti.
Kerja bakti yang dilakukan warga ini tidak hanya untuk memperindah lingkungan, namun juga wujud nasionalisme menjelang hari kemerdekaan.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Kunjungan Panewu Tepus Ke Sampel TPS di Kalurahan Tepus Dalam Rangka Monitoring Kesiapan Pilkada
- PENGUMUMAN LIBUR NASIONAL
- Jagabaya Kalurahan Tepus Monitoring Persiapan Pilkada Gunungkidul Tahun 2024
- Distribusi Logistik Pilkada Kabupaten Gunungkidul Dari PPS Kalurahan Tepus Ke TPS
- Simulasi Entry Usulan Hasil Musrenbang Kalurahan ke Aplikasi Musren
- PPS Kalurahan Tepus Selenggarakan Rapat Kerja Permantapan Pemungutan dan Perhitungan Suara Pilkada
- Koordinasi Program Kerja Mahasiswa STSRD Bersama Ketua Desa Wisata
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233