Rakor Rutin Pamong Kalurahan Awal Bulan Agustus
Si J 07 Agustus 2023 13:47:01 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Koordinasi rutin Pemerintah Kalurahan Tepus kembali dilaksanakan pada Senin pagi, 7 Agustus 2023 bertempat di Ruang Perpustakaan yang baru diresmikan beberapa minggu yang lalu.
Dari Pelaksana Tehnis kegiatan melaporkan kegiatan di bidangnya masing-masing dari kegiatan yang telah dilaksanakan maupun rencana kegiatan yang akan datang di antaranya :
1. Dalam rangka memeriahkan hari kemerdekaan mengingatkan kembali untuk memasang bendera merah putih didepan rumah masing-masing
2. Untuk kegiatan BKK ada pemotongan anggaran disetiap Dewan, untuk menjadi perhatian setiap dukuh yang memiliki program BKK dari Anggota Dewan
3. Karena ada KPM penerima BLT yang meninggal dunia maka ada pergantian KPM yang akan dituangkan dalam berita acara.
4. Berkas PTSL yang sudah masuk ke BPN sudah seribuan lebih.
5. Persiapan lomba penganggungan untuk dimaksimalkan
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Lurah Tepus Ikuti Rakor Persiapan Pelaksanaan Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada 2024
- SLB Puspa Melati Mengikuti Festival Budaya Pendidikan Khusus Tahun 2024
- Program Ketahanan Pangan dari TNI/Polri di Kalurahan Tepus
- Penghargaan Dukungan Partisipasi Cakupan PIN Polio Tertinggi - Jambore Kader Posyandu 2024
- Monev Pelaksanaan APBKal Tahun 2024 Kalurahan Tepus Oleh Tim Kapanewon Tepus
- Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kapada Masyarakat Hari Kedua
- DPTR DIY dan DPTR Gunungkidul Laksanakan Koordinasi Bersama Pemkal Tepus