PENYALURAN BANTUAN TELUR DALAM RANGKA PENANGANAN STUNTING DI KALURAHAN TEPUS

Si J 11 Agustus 2023 19:19:35 WIB

Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Upaya pemanfaatan dana keistimewaan secara berintegrasi yang telah dilakukan, seperti halnya melalui BKKBN bekerjasama dengan Pemerintah Kalurahan Tepus serta Kader Posyandu melaksanakan gerakan Penanganan stunting berupa pemberian telur ayam sebagai bahan pangan sumber protein kepada batita usia 0 - 21 bulan dan bumil selama 4 bulan sejumlah 130 sasaran.

Pembagian telur hari ini merupakan pemberian pertama, masing-masing batita dan bumil diberikan 2 butir telur sehari selama 4 bulan. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka penanganan stunting di Kalurahan Tepus.

Hadir dalam acara tersebut Lurah Tepus, Pendamping dari BKKBN serta Kamituwa Kalurahan Tepus. 

Dan selanjutnya secara simbolis Lurah Tepus, Pendamping dari BKKBN serta Kamituwa menyerah Telur kepada batita dan Bumil. 

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Kontak Layanan

WhatsApp : 082 325 378 233