Hadroh Untuk Membumikan Sholawat di Masjid As Sa'adah Padukuhan Pudak
Si J 26 Agustus 2023 22:00:51 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Sebagai upaya membumikan sholawat di lingkungan Masjid As Sa'adah, jamaah remaja masjid Padukuhan Pudak menggelar latihan rutin hadroh.
Ta’mir Masjid Bapak Samsudin mengatakan, latihan tersebut dilakukan untuk memantapkan materi hadrah.
“Latihan dilakukan sebanyak satu kali dalam seminggu yaitu pada malam minggu, itu dilakukan agar semua dapat benar-benar menguasai alat hadrah yang masing-masing yang dipegang tiap orang,” kata bapak Surochmad selaku Pelatih sekaligus sebagai pemrakarsa.
Menurutnya, Hadroh dipilih menjadi kegiatan masjid untuk membiasakan para pemuda membaca sholawat nabi serta menjauhkan remaja masjid dari kegiatan yang negatif pada saat malem minggu.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Lurah Tepus Ikuti Rakor Persiapan Pelaksanaan Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada 2024
- SLB Puspa Melati Mengikuti Festival Budaya Pendidikan Khusus Tahun 2024
- Program Ketahanan Pangan dari TNI/Polri di Kalurahan Tepus
- Penghargaan Dukungan Partisipasi Cakupan PIN Polio Tertinggi - Jambore Kader Posyandu 2024
- Monev Pelaksanaan APBKal Tahun 2024 Kalurahan Tepus Oleh Tim Kapanewon Tepus
- Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kapada Masyarakat Hari Kedua
- DPTR DIY dan DPTR Gunungkidul Laksanakan Koordinasi Bersama Pemkal Tepus
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233