Rakor Rutin 18 September 2023
Si J 18 September 2023 10:43:03 WIB
Pemerintah Kalurahan Tepus menyelenggarakan Rapat Koordinasi membahas kegiatan yang terlaksana dan yang akan datang oleh masing-masing Kasi Kaur.
Seperti biasa hadir dalam rakor rutin pada hari ini Senin, 18 September 2023 yakni Lurah, Carik, Kasi Kaur,Dukuh dari 20 Padukuhan serta lembaga Kalurahan Tepus.
Lurah Tepus menyampaikan kegiatan bahwa pada hari ini setelah rakor ada Pembinaan Umat Beragama dari Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Gunungkidul.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Lurah Tepus Ikuti Rakor Persiapan Pelaksanaan Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada 2024
- SLB Puspa Melati Mengikuti Festival Budaya Pendidikan Khusus Tahun 2024
- Program Ketahanan Pangan dari TNI/Polri di Kalurahan Tepus
- Penghargaan Dukungan Partisipasi Cakupan PIN Polio Tertinggi - Jambore Kader Posyandu 2024
- Monev Pelaksanaan APBKal Tahun 2024 Kalurahan Tepus Oleh Tim Kapanewon Tepus
- Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kapada Masyarakat Hari Kedua
- DPTR DIY dan DPTR Gunungkidul Laksanakan Koordinasi Bersama Pemkal Tepus
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233