Survei Dari Klaten Untuk Penjajakan Persiapan Ambil Paket Wisata Di Dewi Kampus
Rismel 05 Oktober 2023 17:17:00 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Bermaksud untuk mengetahui secara langsung kondisi dan suasana yang sebenarnya di Dewi Kampus, untuk membuka komunikasi dengan tim pengelola Dewi Kampus, dan agar dapat mengkomunikasikan detail rencana kegiatan, Pemerintah Desa di Kecamatan Manisrenggo Klaten Jawa Tengah survei langsung ke Kalurahan Tepus.
Ditanggapi oleh Lurah Tepus, Carik , dan Pengelola Desa Wisata Tepus di Ruang Tamu Kantor Kalurahan Tepus, Kamis 05 Oktober 2023.
Rencananya akan diadakan pelatihan sebagai gali strategis untuk membentuk sebuah desa wisata dan dilanjutkan dengan refreshing berkunjung ke pantai. Pemerintah Desa dari Klaten ini akan mengambil paket Full-Day Dewi Kampus sekitar pertengahan Oktober.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PKK Kalurahan Tepus Raih Prestasi di Lomba Hari Kartini Tingkat Kapanewon Tepus
- WASPADA PENIPUAN MENGATASNAMAKAN PEJABAT KODIM 0730/GUNUNGKIDUL
- Penyerahan Simbolis Booth UMKM oleh Lurah Tepus
- Selfi Anggraini, S.M. Hadiri Kegiatan Peningkatan Kapasitas Pendamping JSLU
- Lurah Tepus Hadiri Pembukaan Lomba PKK Tingkat Kapanewon dalam Rangka Peringatan Hari Kartini
- Sosialisasi Pembagian Minyak Goreng Gratis dan Pengenalan Alat Rumah Tangga Oleh CV. Sumber Barokah
- RA MASYITHOH TEPUS SELENGGARAKAN UPACARA PERINGATAN HARI KARTINI
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233