Daftar Nama Bupati Yang Pernah Memimpin Di Kabupaten Gunungkidul Sejak Tahun 1831

Rismel 05 Oktober 2023 22:31:24 WIB

Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Sejak tahun 1831 hingga saat ini Kabupaten Gunungkidul telah memiliki Bupati, secara berurutan sebagai berikut :

1. Mas Tumenggung Pontjodirjo  

2. Raden Tumenggung Prawirosetiko  

3. Raden Tumenggung Suryokusomo  

4. Raden Tumenggung Tjokrokusumo  

5. Raden Tumenggung Padmonegoro  

6. Raden Tumenggung Danuhadiningrat (s.d Tahun 1901)

7. Raden Tumenggung Wiryodiningrat (Tahun 1901 – 1914)

8. Kanjeng Raden Tumenggung Judodiningrat (Tahun 1914– 1930)

9. Kanjeng Raden Tumenggung Pringgodiningrat (Tahun 1930 – 1935)

10. Kanjeng Raden Tumenggung Djojodiningrat (Tahun  1935 – 1944)

11. Kanjeng Raden Tumenggung Mertodiningrat (Tahun 1944 – 1945)

12 . Kanjeng Raden Tumenggung Dirdjodiningrat (Tahun 1945 - 1946)

13. Kanjeng Raden Tumenggung Tirtodiningrat (Tahun 1946 – 1947)

14. Kanjeng Raden Tumenggung Suryaningrat (Tahun 1947 – 1949)

15. Kanjeng Raden Tumenggung Labaningrat (Tahun 1949 – 1952)

16. Kanjeng Raden Tumenggung Brataningrat (Tahun 1952 – 1955)

17. Kanjeng Raden Tumenggung Wiraningrat (Tahun 1955 –1958)

18. Prawirosuwignyo (Tahun 1958 -1959)

19. Kanjeng Raden Tumenggung Djojodiningrat, BA (Tahun 1959 – 1974)

20. Ir. Darmakum Darmokusumo (Tahun 1974 – 1984)

21. Drs. Kanjeng Raden Tumenggung Sosrohadiningrat (Tahun 1984 -1989)

22 . Ir. Soebekti Soenarto (Tahun 1989 – 1994)

23. Kanjeng Raden Tumenggung Harsodiningrat (Tahun 1994 – 1999)

24. Drs.Kanjeng Raden Tumenggung Hardjohadinegoro dengan wakilnya Drs. Kanjeng Raden Tumenggung Hardjohadiningrat, MM (Tahun 1999 – 2004)

25. Suharto, SH dengan wakilnya Hj. Badingah, S.Sos  (Tahun 2005 – 2010)

26 . Prof. Dr. Ir. Sumpeno Putro, M.Sc dengan wakilnya Hj. Badingah, S.Sos Tahun 2010

27 . Hj. Badingah, S.Sos   dengan Wakilnya Drs. H. Immawan Wahyudi, MH Tahun 2010 – 2021

28. H. Sunaryanta dengan Wakilnya Heri Susanto, S.Kom., M.Si. Tahun 2021- sekarang

 

Dilansir dari Web Portal Gunungkidul, Profil Sejarah  

https://gunungkidulkab.go.id/D-d4ef38afd8a173378b0ca38515d9a36b-NR-100-0.html

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Kontak Layanan

WhatsApp : 082 325 378 233