PPS Tepus Hadiri Undangan Rakor Dari Panwaslucam Tepus , Pemilu 2024
Rismel 09 Oktober 2023 16:37:48 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kecamatan Tepus melaksanakan rapat koordinasi tentang Penetapan DPTb dan Pengawasan APS pada pemilu serentak tahun 2024. Rapat dihadiri oleh Panwaslu Cam, PPD Se-Kapanewon Tepus, PPK Tepus, dan PPS Se-Kapanewon Tepus. Yaitu perwakilan anggota PPS Kalurahan Tepus, Dobi Santoso. Rakor ini dalam rangka optimalisasi pengawasan penyusunan Daftar Pemilih Tambahan (DPTb) dan Pengawasan terhadap Alat Peraga Sosialisasi bagi peserta pemilu.
Senin, 09 Oktober 2023 di Sekretariat Panwaslu Kecamatan Tepus, Bintaos, Sidoharjo, Tepus, Gunungkidul pukul 13.00 WIB.
Rangkaian acara rakor diantaranya pembukaan, sambutan Ketua Panwaslu Cam (Heni Multikarini), penyampaian materi dan progres informasi DPTb di Kapanewon Tepus (Oky Arisandi, Divisi Data PPK Tepus), penyampaian informasi Daftar Calon Sementara Caleg (Wiwik Haryati, Anggota Panwaslu), serta diskusi dan tanya jawab peserta.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Lurah Tepus Ikuti Rakor Persiapan Pelaksanaan Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada 2024
- SLB Puspa Melati Mengikuti Festival Budaya Pendidikan Khusus Tahun 2024
- Program Ketahanan Pangan dari TNI/Polri di Kalurahan Tepus
- Penghargaan Dukungan Partisipasi Cakupan PIN Polio Tertinggi - Jambore Kader Posyandu 2024
- Monev Pelaksanaan APBKal Tahun 2024 Kalurahan Tepus Oleh Tim Kapanewon Tepus
- Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kapada Masyarakat Hari Kedua
- DPTR DIY dan DPTR Gunungkidul Laksanakan Koordinasi Bersama Pemkal Tepus