Distribusi 2 Telur Sehari Tahap 14
Si J 09 November 2023 10:09:53 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kegiatan ini bertujuan untuk Pemberian Makanan Tambahan , yang dihadiri oleh Para Penerima Manfaat yang terdiri dari Ibu hamil dan Keluarga yang mempunyai balita.
Program 2 Telur sehari ini adalah program dari bkkbn bekerjasama dengan dinas koperasi dan uKm dan dinai dari dana kesitimewaan dalam membantu pengentasan angka stunting di Indonesia khususnya wilayah DIY.
Di Kalurahan Tepus, ada 130 Keluarga Penerima Manfaat program 2 telur sehari ini, terdiri dari keluarga yang memiliki balita/baduta dan keluarga yang memiliki ibu hamil. Pembagian telur di laksanakan setiap hari Kamis pagi setiap minggu.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- WASPADA PENIPUAN MENGATASNAMAKAN PEJABAT KODIM 0730/GUNUNGKIDUL
- Penyerahan Simbolis Booth UMKM oleh Lurah Tepus
- Selfi Anggraini, S.M. Hadiri Kegiatan Peningkatan Kapasitas Pendamping JSLU
- Lurah Tepus Hadiri Pembukaan Lomba PKK Tingkat Kapanewon dalam Rangka Peringatan Hari Kartini
- Sosialisasi Pembagian Minyak Goreng Gratis dan Pengenalan Alat Rumah Tangga Oleh CV. Sumber Barokah
- RA MASYITHOH TEPUS SELENGGARAKAN UPACARA PERINGATAN HARI KARTINI
- Padukuhan Pudak Selenggarakan Tradisi Kirim Dowo Usai Panen
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233