Manfaat Penyusunan Laporan Pelaksanaan Realisasi Anggaran Pemilu 2024
Rismel 27 Desember 2023 21:25:50 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Penyusunan laporan pelaksanaan anggaran tahunan PPS kepada KPU memiliki manfaat penting. Pertama, laporan tersebut memungkinkan KPU untuk melakukan evaluasi terhadap penggunaan anggaran yang telah dialokasikan kepada PPS (Panitia Pemungutan Suara). Kedua, laporan pelaksanaan anggaran tahunan PPS juga penting untuk memastikan akuntabilitas dalam pengelolaan keuangan. Ketiga, melalui laporan pelaksanaan anggaran tahunan PPS, KPU dapat mengidentifikasi masalah atau hambatan yang mungkin timbul dalam pelaksanaan anggaran oleh PPS. Juga merupakan tindakan korektif dan pencegahan terhadap potensi penyalahgunaan anggaran.
Atas dasar tersebut, PPS Kalurahan Tepus berkoordinasi untuk persiapan penyusunan laporan realisasi anggaran tahun 2023 tentang tahapan pemilu 2024 (Rabu, 27 Desember 2023 di Sekretariat PPS). Rakor tersebut membahas mengenai langkah-langkah yang akan dilakukan dalam rangka penyusunan laporan tersebut.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Tiga Gunungan Simbol Persatuan Warnai Puncak Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Pelepasan Kirab Budaya Hari Jadi Kalurahan Tepus oleh Wakil Bupati Gunungkidul
- Tumpengan Sederhana Menandai Malam Tirakatan Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Menelusuri Jejak Sejarah : Bekas Balai Kalurahan Blekonang, Sebelum Menjadi Kalurahan Tepus
- Ziarah Makam Lurah Tepus dalam Rangka Hari Jadi Kalurahan Tepus
- Penutupan FKTY #6 Banjir Doorprize, 1 Ekor Kambing Jatuh ke Tangan Warga Padukuhan Klumpit
- Selamat Memperingati Wafatnya Isa Al Masih