Kerja Bakti Rutin Warga Trosari I - Bersih Makam
Si J 14 Januari 2024 09:06:42 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pada hari Minggu, tanggal 14 Januari 202 warga masyarakat Trosari I Kalurahan Tepus bersama-sama kerja bakti membersihkan makam, kegiatan tersebut bertujuan memupukkan semangat kerja sama, gotong royong, dan guyup rukun antar sesama.
Kegiatan tersebut tidak hanya diikuti oleh orang dewasa mealinkan lansia dan anak-anak juga turut serta. Adapun tujuan lain dari dilaksanakannya kegiatan kerja bakti bersih-bersih makam ini adalah memberikan kenyamanan kepada para peziarah yang akan melaksanakan ziarah kubur di makam sanak sedulurnya yang ada di makam Trosari I ini.
Menjaga lingkungan sekitar adalah tanggung jawab bersama setiap warga. Kondisi lingkungan yang bersih merupakan cerminan hati yang bersih yang diterjemahkan dalam tingkah laku. Karena itu, dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan sekitar, salah satu upaya yang bisa dilakukan warga adalah peduli dengan lingkungan sekitar, membuang sampah pada tempatnya dan ikut serta membersihkan lingkungan.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Monev Pelaksanaan APBKal Tahun 2024 Kalurahan Tepus Oleh Tim Kapanewon Tepus
- Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kapada Masyarakat Hari Kedua
- DPTR DIY dan DPTR Gunungkidul Laksanakan Koordinasi Bersama Pemkal Tepus
- Ketua PKK Kalurahan Tepus Ikuti Rakor Rutin PKK Kapanewon Tepus
- Keseruan Sesi Diskusi Dalam Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
- Berburu Ulat Jati yang Lagi Musim
- Pertemuan Rutin PKK Padukuhan Pacungan