Antusiasme Masyarakat Mengurus DPTb Hingga Detik Terakhir - Pemilu 2024
Rismel 15 Januari 2024 18:06:00 WIB
Hari ini, 15 Januari 2024, ditandai sebagai hari terakhir di mana masyarakat dapat mengurus pindah memilih ke Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Sekretariat PPS Kalurahan Tepus. Diketahui bahwa pemberitahuan telah disampaikan oleh PPS melalui pertemuan rutin Kalurahan sebelumnya, dan antusiasme masyarakat tetap terlihat saat hari ini mereka mengurus DPTb - Daftar Pemilih Tambahan. Pelayanan tetap tersedia hingga pukul 23.59 WIB sebagai bentuk loyalitas dan integritas dari PPS. Penduduk dari berbagai padukuhan, seperti Blekonang III, Singkil, Dongsari, dan Heha Stone Valley Poktunggal, telah menjadi bagian dari masyarakat yang mengurus DPTb pada hari ini. Mengurus DPTb dapat mempermudah dan pengawalan terhadap hak suara pemilih agar tetap dapat digunakan saat pemungutan suara 14 Februari 2024.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kapada Masyarakat Hari Kedua
- DPTR DIY dan DPTR Gunungkidul Laksanakan Koordinasi Bersama Pemkal Tepus
- Ketua PKK Kalurahan Tepus Ikuti Rakor Rutin PKK Kapanewon Tepus
- Keseruan Sesi Diskusi Dalam Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
- Berburu Ulat Jati yang Lagi Musim
- Pertemuan Rutin PKK Padukuhan Pacungan
- Lurah dan Ketua Desa Wisata Tepus Ikuti Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kapada Masyarakat