Panewu Tepus Berikan Dukungan Penuh - Persiapan Peresmian Gedung TPS3R
Rismel 19 Januari 2024 23:02:37 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Panewu Tepus dan Lurah Tepus, sebagai pemimpin menyadari betapa pentingnya peresmian gedung TPS3R di Kalurahan Tepus. Sebagai wujud kepeduliannya terhadap acara tersebut, Panewu dan Lurah aktif terlibat dalam koordinasi dan diskusi persiapan peresmian gedung. Dukungannya terhadap acara ini juga diwujudkan melalui keterlibatannya dalam memastikan bahwa semua pihak terkait yang hadir dalam koordinasi, mulai dari Pamong Kalurahan, BUMKal Tepus, Pokdarwis, hingga Pengelola TPS3R Kalurahan Tepus, bekerja sama secara sinergis untuk kelancaran acara tersebut dan selanjutnya kelancaran berjalannya program pengolahan sampah terpadu. Sesuai informasi yang diketahui bahwa peresmian ini akan dilakukan secara langsung oleh Bupati Gunungkidul pada 25 Januari 2024. Semua pihak memastikan bahwa peresmian gedung TPS3R di Kalurahan Tepus mendapat perhatian yang layak dari masyarakat luas. (Gedung TPS3R Kalurahan Tepus, 19 Januari 2024).
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Pembagian Minyak Goreng Gratis dan Pengenalan Alat Rumah Tangga Oleh CV. Sumber Barokah
- RA MASYITHOH TEPUS SELENGGARAKAN UPACARA PERINGATAN HARI KARTINI
- Padukuhan Pudak Selenggarakan Tradisi Kirim Dowo Usai Panen
- Ulu-ulu Kalurahan Tepus Hadiri Sosialisasi Sekolah Lapang Tematik di Hari Kedua
- Pemerintah Kalurahan Tepus Lakukan Penarikan Pajak PBB di Padukuhan Walangan
- Mahasiswa STIPRAM Yogyakarta Lakukan Penelitian di Desa Wisata Kalurahan Madani Tepus
- Pamong Kalurahan Tepus Takziah ke Almarhum Bapak Sarmo Rejo, Padukuhan Pacungan