Forum Komunikasi Lembaga Pariwisata Kabupaten Gunungkidul - Dewi Kampus
Rismel 26 Februari 2024 15:02:39 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Forum Desa Wisata Gunungkidul mengadakan agenda pertemuan hari ini, Senin 26 Februari 2024 di Padukuhan Wotawati Kalurahan Pucung Kapanewon Girisubo Kabupaten Gunungkidul. Diantaranya diikuti oleh Pengelola Desa Wisata Tepus.
Diawali dengan sambutan dan pembukaan kemudian dilanjutkan presentasi dan sharing session. Pengelola desa wisata dipersilakan untuk mempresentasikan potensi desa wisata, program-program unggulan, serta prestasi yang telah berhasil dicapai. Selain itu, juga dilakukan sharing session di mana peserta dapat berbagi pengalaman dan best practice terkait pengelolaan desa wisata.
Kemudian diadakan diskusi panel, mencakup pembahasan isu-isu terkait pengembangan desa wisata, peraturan terbaru, dan solusi-solusi untuk meningkatkan potensi ekonomi masyarakat melalui desa wisata.
Dengan adanya acara ini dapat memungkinkan Desa Wisata Tepus memperoleh pertukaran informasi dan pengalaman, networking dan kerjasama, peningkatan pengetahuan dan keterampilan, serta kesempatan untuk promosi.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kapada Masyarakat Hari Kedua
- DPTR DIY dan DPTR Gunungkidul Laksanakan Koordinasi Bersama Pemkal Tepus
- Ketua PKK Kalurahan Tepus Ikuti Rakor Rutin PKK Kapanewon Tepus
- Keseruan Sesi Diskusi Dalam Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
- Berburu Ulat Jati yang Lagi Musim
- Pertemuan Rutin PKK Padukuhan Pacungan
- Lurah dan Ketua Desa Wisata Tepus Ikuti Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kapada Masyarakat