Bimbingan Teknis Subsektor Kuliner bagi Pelaku Ekonomi Kreatif di Kawasan Keraton Yogyakarta
Si J 11 Juli 2024 13:44:16 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kamis, 11 Juli 2024 Direktorat Pengembangan Sumber Daya Manusia Ekonomi Kreatif melaksanakan Bimbingan Teknis Subsektor Kuliner bagi Pelaku Ekonomi Kreatif di Kawasan Keraton Yogyakarta di Jl. Magangan Kulon No.1, Panembahan, Kecamatan Kraton, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Hadir pelaku UMKM usaha kuliner dari Kalurahan Tepus yaitu dari Padukuhan Pakel. Acara dibuka langsung oleh Gusti Kanjeng Ratu Bendara.
Bimbingan Teknis Subsektor Kuliner ini bertujuan untuk memberikan tambahan pengetahuan bagi rekan-rekan industri kuliner, sehingga dapat menumbuhkembangkan inovasi dan kreatifitas produk yang siap berdaya saing di pasar nasional dan internasional.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Tiga Gunungan Simbol Persatuan Warnai Puncak Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Pelepasan Kirab Budaya Hari Jadi Kalurahan Tepus oleh Wakil Bupati Gunungkidul
- Tumpengan Sederhana Menandai Malam Tirakatan Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Menelusuri Jejak Sejarah : Bekas Balai Kalurahan Blekonang, Sebelum Menjadi Kalurahan Tepus
- Ziarah Makam Lurah Tepus dalam Rangka Hari Jadi Kalurahan Tepus
- Penutupan FKTY #6 Banjir Doorprize, 1 Ekor Kambing Jatuh ke Tangan Warga Padukuhan Klumpit
- Selamat Memperingati Wafatnya Isa Al Masih
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233