Sambang Warga di Padukuhan Trosari II, Kelompok Jaga Warga Unsur Perempuan Ikut Berpartisipasi
Si J 16 Juli 2024 21:01:06 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pemerintah Kalurahan Tepus Hari ini Selasa, 16 Juli 2024 melaksanakan sambang warga di Padukuhan Trosari II. Dalam kegiatan tersebut Padukuhan Trosari II, tidak hanya melibatkan unsur laki-laki saja, tetapi juga melibatkan unsur perempuan untuk ikut berpartisipasi dalam kegiatan sambang warga. Hal ini bertujuan untuk melibatkan seluruh lapisan masyarakat dalam memberikan kontribusi dalam dialog bersama pemerintah kalurahan.
Partisipasi perempuan dalam kegiatan sambang warga juga dapat memberikan perspektif yang berbeda dalam melihat masalah yang ada di padukuhan maupun di kalurahan dan mampu memberikan solusi yang mungkin belum terpikirkan sebelumnya.
Dengan demikian, kesadaran dan partisipasi aktif masyarakat di Padukuhan Trosari II dapat terwujud dengan baik.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Tiga Gunungan Simbol Persatuan Warnai Puncak Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Pelepasan Kirab Budaya Hari Jadi Kalurahan Tepus oleh Wakil Bupati Gunungkidul
- Tumpengan Sederhana Menandai Malam Tirakatan Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Menelusuri Jejak Sejarah : Bekas Balai Kalurahan Blekonang, Sebelum Menjadi Kalurahan Tepus
- Ziarah Makam Lurah Tepus dalam Rangka Hari Jadi Kalurahan Tepus
- Penutupan FKTY #6 Banjir Doorprize, 1 Ekor Kambing Jatuh ke Tangan Warga Padukuhan Klumpit
- Selamat Memperingati Wafatnya Isa Al Masih