Pertemuan Rutin PKK Kapanewon Tepus

Si J 26 Juli 2024 19:43:43 WIB

Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Ketua PKK Kalurahan Tepus, Ibu Sulistiani, menghadiri pertemuan rutin PKK Kapanewon Tepus (26/07). Dalam pertemuan tersebut membahas tentang hidup sehat di usia 50 tahun ke atas dan pentingnya menjaga kesehatan di usia yang lebih matang.

Ketua PKK Kapanewon menerangkan dengan cara tetap aktif bergerak dan berolahraga, mengonsumsi makanan sehat, dan menjaga pola tidur yang teratur. Selain itu, juga menekankan pentingnya rutin melakukan pemeriksaan kesehatan secara berkala agar dapat mendeteksi penyakit secara dini.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Kontak Layanan

WhatsApp : 082 325 378 233

Monggo Ramaikan Senam Gratis dan Untuk Umum Bagi Warga Kalurahan Tepus