PIN Polio Tahap 2 Kalurahan Tepus Oleh UPT Puskesmas Tepus II
Si J 12 Agustus 2024 14:30:15 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Senin, 12 Agustus 2024 Puskesmas Tepus II kembali melaksanakan PIN Polio Tahap 2. Program ini dilaksanakan oleh UPT Puskesmas Tepus II sebagai bagian dari upaya pencegahan dan pengendalian penyakit polio di kalurahan Tepus. Pelaksanaan hari ini bagi 5 titik yaitu di Padukuhan Tegalweru, Padukuhan Tepus III, Balai Kalurahan Tepus, Padukuhan Klumpit dan Padukuhan Pudak.
Kegiatan PIN Polio Tahap 2 ini bertujuan untuk melindungi anak-anak dari penyakit polio melalui pemberian vaksinasi polio oral (OPV). Vaksinasi ini dilakukan secara massal dan menyeluruh kepada seluruh anak di kalurahan Tepus.
Dengan adanya program PIN Polio Tahap 2 ini, diharapkan dapat meningkatkan cakupan vaksinasi polio di kalurahan Tepus dan secara keseluruhan dapat membantu mencegah penyebaran penyakit polio di masyarakat. Dengan demikian, diharapkan dapat terus meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat, khususnya anak-anak.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Tiga Gunungan Simbol Persatuan Warnai Puncak Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Pelepasan Kirab Budaya Hari Jadi Kalurahan Tepus oleh Wakil Bupati Gunungkidul
- Tumpengan Sederhana Menandai Malam Tirakatan Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Menelusuri Jejak Sejarah : Bekas Balai Kalurahan Blekonang, Sebelum Menjadi Kalurahan Tepus
- Ziarah Makam Lurah Tepus dalam Rangka Hari Jadi Kalurahan Tepus
- Penutupan FKTY #6 Banjir Doorprize, 1 Ekor Kambing Jatuh ke Tangan Warga Padukuhan Klumpit
- Selamat Memperingati Wafatnya Isa Al Masih