Pelatihan Desa Preneur Kalurahan Tepus Tentang Simulasi Pengelolaan Keuangan Usaha
Si J 19 Agustus 2024 12:54:52 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pelatihan Desa Preneur tentang simulasi pengelolaan keuangan usaha adalah kegiatan yang sangat penting dalam mempersiapkan para wirausahawan di Kalurahan Tepus untuk mengelola keuangan usaha mereka dengan baik dan efisien.
Kegiatan tersebut dilaksanakan Senin, 19 Agustus 2024 di aula Balai Kalurahan Tepus dengan narasumber dari Satoe Asa. Dalam pelatihan ini, para peserta diajarkan mengenai berbagai aspek yang terkait dengan pengelolaan keuangan usaha, seperti pemahaman tentang pos-pos pengeluaran dan penerimaan, pembukuan sederhana, perencanaan keuangan, dan pengendalian keuangan usaha.
Diharapkan para peserta pelatihan Desa Preneur dapat mengaplikasikan pengetahuan dan keterampilan yang diperoleh selama pelatihan ini dalam pengelolaan keuangan usaha mereka sehari-hari.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Tiga Gunungan Simbol Persatuan Warnai Puncak Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Pelepasan Kirab Budaya Hari Jadi Kalurahan Tepus oleh Wakil Bupati Gunungkidul
- Tumpengan Sederhana Menandai Malam Tirakatan Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Menelusuri Jejak Sejarah : Bekas Balai Kalurahan Blekonang, Sebelum Menjadi Kalurahan Tepus
- Ziarah Makam Lurah Tepus dalam Rangka Hari Jadi Kalurahan Tepus
- Penutupan FKTY #6 Banjir Doorprize, 1 Ekor Kambing Jatuh ke Tangan Warga Padukuhan Klumpit
- Selamat Memperingati Wafatnya Isa Al Masih