FKTY Malam Ke 3 Kudho Manunggal Tampil Habis-habisan
Si J 26 Agustus 2024 20:52:21 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Senin, 26 Agustus 2024 FKTY yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kalurahan Tepus telah memasuki hari ke 3.
Acara yang digelar setiap malam sekaligus promosi desa wisata Tepus. Dihari ke 3 mempersembahkan pentas seni Jathil Kudho Manunggal dari Padukuhan Tegalweru. Penonton sudah memadati Ruang Terbuka Hijau di Cingkrang Hills sejak petang demi memperoleh tempat yang nyaman.
Tak ketinggalan Lurah beserta Pamong juga turut menyaksikan sebagai bentuk support atas partisipasi dalam Festival Kesenian Tepus Yogyakarta (FKTY).
Komentar atas FKTY Malam Ke 3 Kudho Manunggal Tampil Habis-habisan
Regy Putri Melati 26 Agustus 2024 21:23:55 WIB
Acara diatas dapat menjadi salah satu sarana rekreasi bagi para penduduk desa dengan menampilkan kesenian khas daerah. https://pgsd.fip.unesa.ac.id/
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sisi Budaya : Terbangan atau Sholawatan Jawa, Tradisi Religi yang Kaya Makna
- Penguatan Kelembagaan Desa Prima Srikandi Pesisir dan Kunjungan ke UMKM Bolu Kelapa Putat
- Dapatkan Bantuan Alat dari Universitas Atmajaya, Ulvasari Optimis Terus Berkembang Maju
- Warga Empat Padukuhan Antusias Ikuti Aktivasi IKD di Balai Padukuhan Tegalweru
- Kepala KUA Tepus Pamitan, Pindah Tugas ke Paliyan
- Ngaji Lintas Instansi, KH Muhammad Tohari Tekankan Pentingnya Rasa Syukur dan Semangat Hidup
- Dua Siswa SMK N 1 Tepus Lolos Kerja di Jepang, Salah Satunya Berasal dari Padukuhan Singkil