TEPUS TERENDAM
Si J 28 November 2017 09:53:03 WIB
TEPUS (SIDA SAMEKTA)-Hujan deras yang mengguyur Desa Tepus sejak tadi malam mengakibatkan lingkungan halaman kantor Desa Tepus tergenang pagi ini, Selasa (28/11/2017).
Ketinggian genangan mencapai +- 50 cm. meskipun demikian pelayanan berjalan seperti biasa.
Menurut Kepala Kelompok Teknisi Stasiun Meteorologi BMKG Cilacap Teguh Wardoyo, Ahad (26/11) memperkirakan pada Senin (27/11) dan Selasa (28/11), diperkirakan akan terjadi peningkatan potensi terjadinya hujan lebat dan angin kencang. Kecepatan angin di Jawa Tengah bagian selatan, DIY, dan Jawa Timur bagian selatan, diperkirakan bisa mencapai 20 knot per jam.
''Untuk itu, Kepala Desa Tepus mengimbau masyarakat agar waspada dan lebih berhati-hati. Jangan berteduh di bawah pohon bila sedang terjdi angin kencang,'' jelasnya. Demikian juga terhadap warga yang tinggal di wilayah rawan longsor dan banjir, agar meningkatkan kewaspadaannya.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- PPS Kalurahan Tepus Selenggarakan Rapat Kerja Permantapan Pemungutan dan Perhitungan Suara Pilkada
- Koordinasi Program Kerja Mahasiswa STSRD Bersama Ketua Desa Wisata
- Manfaat Skrining BPJS Kesehatan
- Pendistribusian Logistik Pilkada 2024 Oleh PPK ke PPS
- Lurah dan Kaur Danarta Kalurahan Tepus Ikuti Bimtek Siskeudes-Link dan Digdaya
- Jagabaya Kalurahan Tepus Adakan Bimtek Kepada Linmas Kalurahan Tepus Tentang Pengamanan TPS Pilkada
- Rakor Tagana Menghadapi Pergantian Musim Tahun 2024