PERPISAHAN KKN UNY
Si J 22 Oktober 2019 11:46:54 WIB
TEPUS (SIDA SAMEKTA) - Tepat pada tanggal 22 Oktober 2019 di Aula Desa Tepus diadakan perpisahan KKN UNY dengan kepala desa, perangkat desa serta lembaga desa. Kepala Desa Tepus Bapak Supardi,SP mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya pada mahasiswa KKN yang telah memberikan ilmunya kepada masyarakat Desa Tepus, Kepala Desa berharap tali silaturahmi ini akan terus terpelihara meskipun para mahasiswa ini sudah meninggalkan Desa Tepus.
Acara perpisahan dan penutupan KKN ini tidak terbatas pada acara perpisahan di kantor desa akan tetapi berlanjut di dusun-dusun dimana KKN tersebut tinggal.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- PPS Kalurahan Tepus Selenggarakan Rapat Kerja Permantapan Pemungutan dan Perhitungan Suara Pilkada
- Koordinasi Program Kerja Mahasiswa STSRD Bersama Ketua Desa Wisata
- Manfaat Skrining BPJS Kesehatan
- Pendistribusian Logistik Pilkada 2024 Oleh PPK ke PPS
- Lurah dan Kaur Danarta Kalurahan Tepus Ikuti Bimtek Siskeudes-Link dan Digdaya
- Jagabaya Kalurahan Tepus Adakan Bimtek Kepada Linmas Kalurahan Tepus Tentang Pengamanan TPS Pilkada
- Rakor Tagana Menghadapi Pergantian Musim Tahun 2024
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233