Dewi Kampus Masuk 50 Besar, Kemenparekraf mengadakan Promosi Wisata
Si J 05 Desember 2022 10:26:09 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Berhubungan dengan suksesnya kegiatan program ADWI, Kemenparekraf membuat Video Succes Story Desa Wisata Pemenang ADWI dengan mengambil sampel lokus Desa Wisata Tepus.
Hadir dalam kegitah tersebut adalah Kementrian Pariwisata RI, Kepala Dinas Pariwisata Gunungkidul, Bagian Kelembagaan Dinas Pariwisata Gunungkidul.
ketua Desa Wisata Tepus (SuheriS.IP) dengan adanya pembuatan video ini berharap mendongkrak Dewi Kampus lebih dikenal banyak orang, berkelas dunia, berdaya saing dan berkelanjutan.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Rakor Tagana Menghadapi Pergantian Musim Tahun 2024
- Muskalsus DTKS Bulan November 2024
- Susunan Duduk KPPS 1 Sampai 7 Pilkada 2024
- Lurah Tepus Ikuti Rakor Persiapan Pelaksanaan Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada 2024
- SLB Puspa Melati Mengikuti Festival Budaya Pendidikan Khusus Tahun 2024
- Program Ketahanan Pangan dari TNI/Polri di Kalurahan Tepus
- Penghargaan Dukungan Partisipasi Cakupan PIN Polio Tertinggi - Jambore Kader Posyandu 2024
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233