Dua pemuda Kalurahan Tepus Mendapat Penghargaan Gunungkidul Cerdas
Si J 10 Desember 2022 20:19:14 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Dalam Ajang Anugerah Pemuda Gunungkidul dari Pemerintah Gunungkidul untuk Organisasi Kemasyarakatan Pemuda dan Pemuda yg telah berjasa, berprestasi di tingkat Kabupaten, Provinsi dan Nasional non Olahraga.
Di acara tersebut dua pemuda dari Kalurahan Tepus mendapatkan penghargaan yaitu Turistiyo yang beralamatkan di Padukuhan Ngasem mendapatkan penghargaan dalam kategori UMKM sedangkan Sehari,S.IP (Heri Kaur) beralamatkan dari Padukuhan Singkil mendapatkan penghargaan kategori Pariwisata.
Penghargaan ini diberikan dalam 2 kategori, yakni :
1.Non Pendaftaran, yakni : Pemuda Gunungkidul yg berjasa, berperan aktif menyadarkan, memberdayakan dan mengembangkan Organisasi Kepemudaan, Simpul-simpul, Komunitas Pemuda.
2. Pendaftaran, yakni : Pemuda berprestasi secara individu yg berusia 16-30th.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Pembagian Minyak Goreng Gratis dan Pengenalan Alat Rumah Tangga Oleh CV. Sumber Barokah
- RA MASYITHOH TEPUS SELENGGARAKAN UPACARA PERINGATAN HARI KARTINI
- Padukuhan Pudak Selenggarakan Tradisi Kirim Dowo Usai Panen
- Ulu-ulu Kalurahan Tepus Hadiri Sosialisasi Sekolah Lapang Tematik di Hari Kedua
- Pemerintah Kalurahan Tepus Lakukan Penarikan Pajak PBB di Padukuhan Walangan
- Mahasiswa STIPRAM Yogyakarta Lakukan Penelitian di Desa Wisata Kalurahan Madani Tepus
- Pamong Kalurahan Tepus Takziah ke Almarhum Bapak Sarmo Rejo, Padukuhan Pacungan