Kegiatan Posbindu Di Akhir Tahun
Si J 19 Desember 2022 12:15:45 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Senin, 19 Desember 2022 bertempat di Balai Kalurahan Sidoharjo kembali diadakan kegiatan POSBINDU PTM yang diikuti oleh Pamong Kalurahan Tepus.
Kegiatan POSBINDU ditangani langsung oleh Pegawai Puskesmas Tepus II yang sudah mendapatkan pelatihan tentang pelaksanaan Posbindu.
Kegiatan yang dilakukan diantaranya penimbangan berat badan, pengukuran tinggi badan dan lingkar perut, cek tekanan darah serta cek Kolesterol, Asam urat dan Gula Darah.
Kegiatan Posbindu ini benar-benar dimanfaatkan oleh Pamong untuk mengontrol dan deteksi dini Penyakit Tidak Menular (PTM) yang menjadi penyebab kematian tertinggi di Indonesia.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Susunan Duduk KPPS 1 Sampai 7 Pilkada 2024
- Lurah Tepus Ikuti Rakor Persiapan Pelaksanaan Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada 2024
- SLB Puspa Melati Mengikuti Festival Budaya Pendidikan Khusus Tahun 2024
- Program Ketahanan Pangan dari TNI/Polri di Kalurahan Tepus
- Penghargaan Dukungan Partisipasi Cakupan PIN Polio Tertinggi - Jambore Kader Posyandu 2024
- Monev Pelaksanaan APBKal Tahun 2024 Kalurahan Tepus Oleh Tim Kapanewon Tepus
- Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian Kapada Masyarakat Hari Kedua
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233