Penelitian Pemetaan Problem Desa Wisata Bahari Dari Amikom Di Desa Wisata Tepus

Si J 03 September 2024 11:16:15 WIB

Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Selasa, 04 September 2024 Ketua Desa Wisata Tepus, Suheri,S.IP menerima tamu Dosen dari AMIKOM (Feri). Maksud dan tujuan dari Dosen Amikom tersebut untuk mengadakan penelitian terkait Problem Desa Wisata Bahari. 

Penelitian pemetaan problem Desa Wisata Bahari dari AMIKOM di Desa Wisata Tepus merupakan sebuah studi yang bertujuan untuk mengidentifikasi permasalahan yang dihadapi oleh Desa Wisata Tepus khususnya dalam pengembangan pariwisata bahari.

Dengan mengidentifikasi permasalahan tersebut, diharapkan penelitian ini dapat memberikan gambaran yang komprehensif mengenai kondisi pariwisata bahari di Desa Wisata Tepus.

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Kontak Layanan

WhatsApp : 082 325 378 233