Batik Klangenan Ikuti Gelar Business Matching 2024 untuk Produk Lokal
Si J 04 September 2024 16:53:44 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Dinas Perindustrian dan Koperasi Usaha Kecil Menengah serta Tenaga Kerja Kabupaten Gunungkidul menggelar acara Business Matching 2024. Acara ini berlangsung di GOR Siyono dengan tujuan utama meningkatkan minat dan penggunaan produk dalam negeri.
Dalam kegiatan tersebut UMKM dari Kalurahan Tepus ikut meramaikan yaitu UMKM Batik Klangenan yang berada di Padukuhan Gembuk.
Acara tersebut di gelar dengan harapan bahwa semangat dan tujuan dari Business Matching 2024 ini dapat memotivasi berbagai pihak untuk melakukan lebih banyak transaksi dalam penggunaan produk lokal, baik dalam pengadaan pemerintah daerah maupun skala nasional.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Tiga Gunungan Simbol Persatuan Warnai Puncak Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Pelepasan Kirab Budaya Hari Jadi Kalurahan Tepus oleh Wakil Bupati Gunungkidul
- Tumpengan Sederhana Menandai Malam Tirakatan Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Menelusuri Jejak Sejarah : Bekas Balai Kalurahan Blekonang, Sebelum Menjadi Kalurahan Tepus
- Ziarah Makam Lurah Tepus dalam Rangka Hari Jadi Kalurahan Tepus
- Penutupan FKTY #6 Banjir Doorprize, 1 Ekor Kambing Jatuh ke Tangan Warga Padukuhan Klumpit
- Selamat Memperingati Wafatnya Isa Al Masih
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233