Penyaluran Bantuan Air Bersih dari Goedang Zakat, Yogyakarta
Si J 14 September 2024 10:51:47 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Lembaga Amil Zakat Daerah Goedang Zakat Al-Khairaat merupakan Badan Amal Sosial dibawah naungan Yayasan Pendidikan Dakwah Sosial Al-Khairaat Yogyakarta, memberikan bantuan air bersih sebanyak 12 tangki di Padukuhan Tepus II.
Hal tersebut dihadiri oleh pengurus lembaga yang mengadakan seremonial penyerahan kepada penerima, didampingi Dukuh dan RT setempat (10/09/2024).
Dukuh Tepus II mengatakan sangat berterima kasih atas bantuan tersebut, semoga bermanfaat bagi masyarakat atas bantuan yang diberikan, untuk memenuhi kebutuhan air bersih di musim kemarau yang mengalami kesulitan dari aliran PDAM.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Tiga Gunungan Simbol Persatuan Warnai Puncak Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Pelepasan Kirab Budaya Hari Jadi Kalurahan Tepus oleh Wakil Bupati Gunungkidul
- Tumpengan Sederhana Menandai Malam Tirakatan Hari Jadi Kalurahan Tepus ke 77
- Menelusuri Jejak Sejarah : Bekas Balai Kalurahan Blekonang, Sebelum Menjadi Kalurahan Tepus
- Ziarah Makam Lurah Tepus dalam Rangka Hari Jadi Kalurahan Tepus
- Penutupan FKTY #6 Banjir Doorprize, 1 Ekor Kambing Jatuh ke Tangan Warga Padukuhan Klumpit
- Selamat Memperingati Wafatnya Isa Al Masih
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233