UPT Puskesmas Tepus II Laksanakan SDIDTK di TK ABA Dloko
Si J 09 Oktober 2024 12:08:44 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) -UPT Puskesmas Tepus II melaksanakan Stimulasi Deteksi Intervensi Dini Tumbuh Kembang ( SDIDTK ) di TK ABA Dloko hari ini Rabu, 08 Oktober 2024.
Disambut dengan antusias oleh Guru serta wali murid TK ABA Dloko. Di TK ABA Dloko terdapat 32 anak.
Pemeriksaan yang dilakukan antara lain yaitu pertumbuhan yang dipantau meliputi lingkar kepala atas berat badan, tinggi badan hal ini dilakukan mengetahui status gizi, sedangkan perkembangannya dipantau melalui motorik halus, motorik kasar, berbicara dan berbahasa, sosial kemandirian, tes daya lihat, tes daya dengar, mental emosional, autis dan hiperaktif.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Menelusuri Jejak Sejarah : Bekas Balai Kalurahan Blekonang, Sebelum Menjadi Kalurahan Tepus
- Ziarah Makam Lurah Tepus dalam Rangka Hari Jadi Kalurahan Tepus
- Penutupan FKTY #6 Banjir Doorprize, 1 Ekor Kambing Jatuh ke Tangan Warga Padukuhan Klumpit
- Selamat Memperingati Wafatnya Isa Al Masih
- Ketoprak Joko Tarub Meriahkan Malam Penutupan FKTY #6 2025
- Sanggar Tari Ellya Buka Malam Keempat FKTY #6
- PEMBINAAN PELAYANAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER DI WILAYAH UPT PUSKESMAS TEPUS II
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233