Rakor Pamong Kalurahan Tepus, Carik Menekankan Tentang Pengajuan BLT Sesuai Aturan Yang Berlaku
Si J 18 November 2024 12:12:48 WIB
Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Senin, pada tanggal 18 November 2024, Pemerintah Kalurahan Tepus melaksanakan Rakor Pamong di buka langsung oleh Lurah Tepus dan diteruakan informasi oleh Carik Kalurahan membahas tentang pengajuan Bantuan Langsung Tunai (BLT) sesuai dengan aturan yang berlaku. Dalam pertemuan tersebut, Carik menekankan pentingnya menjalankan prosedur pengajuan BLT sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan.
Carik menekankan agar seluruh warga yang berhak menerima BLT harus memenuhi persyaratan yang telah ditetapkan, seperti data kependudukan yang valid dan tidak terjadi tumpang tindih dengan penerima manfaat lainnya. Selain itu, Carik juga menegaskan pentingnya transparansi dalam penyaluran BLT serta menghindari praktek korupsi dan penyalahgunaan dana bantuan.
Selain itu Kasi Kaur juga menyampaikan program yang telah dilaksanakan dan agenda program yang akan datang selanjutnya di akhiri dengan diskusi.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Penutupan FKTY #6 Banjir Doorprize, 1 Ekor Kambing Jatuh ke Tangan Warga Padukuhan Klumpit
- Selamat Memperingati Wafatnya Isa Al Masih
- Ketoprak Joko Tarub Meriahkan Malam Penutupan FKTY #6 2025
- Sanggar Tari Ellya Buka Malam Keempat FKTY #6
- PEMBINAAN PELAYANAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER DI WILAYAH UPT PUSKESMAS TEPUS II
- Penyaluran BLT DD Bulan April 2025 Kalurahan Tepus
- Kalurahan Tepus Hadiri Syawalan Pokja 11 Kepala Sekolah Kapanewon Tepus-Tanjungsari