Pengetahuan : Mengenal Komisi-Komisi DPRD Kabupaten Gunungkidul (Komisi A)
mz 19 Juli 2025 12:14:52 WIB
TEPUS (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pemilihan Umum Legislatif yang berlangsung tahun 2024 kemarin salah satunya telah menghasilkan wakil-wakil rakyat yang duduk di DPRD Kabupaten Gunungkidul. Seringkali ketika wakil-wakil rakyat itu turun ke tengah masyarakat disebut berasal dari Komisi A, Komisi B, Komisi C, atau Komisi D. Lalu apakah yang menjadi bidang-bidan ketugasan komisi-komisi tersebut? Redaksi mencoba menjelaskan secara singkat untuk menambah pengetahuan kita dalam rangka mengenal wakil-wakil kita di DPRD Gunungkidul. (sumber : https://setwan.gunungkidulkab.go.id/ )
Komisi A Bidang Pemerintahan
Bidang Pemerintahan meliputi :
- Tata Pemerintahan
- Organisasi Pemerintahan
- Pemerintahan Desa
- Keamanan dan Ketertiban
- Kehumasan
- Kepegawaian
- Organisasi Kemasyarakatan
- Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat
- Organisasi Politik
- Catatan Sipil
- Kependudukan, dan
- Pengawasan Daerah
Lingkup Tugas Komisi A :
Tata Pemerintahan, Organisasi Pemerintahan, Pemerintahan Desa, Keamanan, Ketertiban, Kehumasan, Kepegawaian, Organisasi Kemasyarakatan, Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat, Organisasi Politik, Catatan Sipil, Kependudukan, dan Pengawasan Daerah.
Mitra Kerja Komisi A :
Bagian Administrasi pemerintahan umum, Bagian Administrasi Pemerintahan Desa, Bagian Hukum, Bagian Hubungan Masyarakat dan Protokol, Badan Kepegawaian Daerah, Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik, Kantor Satuan Polisi Pamong Praja, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil, Inspektor Daerah, Bagian Pertahanan, Bagian Organisasi, Komisi Pemilihan Umum Daerah, Kecamatan.
Anggota Komisi A
No | Nama | Jabatan |
1 | GUNAWAN, S.E | Ketua Komisi A |
2 | KUSWARINI, S.Pd.,S.D | Wakil Ketua Komisi A |
3 | WIDIYARTO | Sekretaris Komisi A |
4 | SIGIT SUBARNO, S.A.P | Anggota Komisi A |
5 | SUPRIYANI ASTUTI | Anggota Komisi A |
6 | DWI WAHYU ASMOROWATI | Anggota Komisi A |
7 | BOWO SUTRISNO | Anggota Komisi A |
8 | RIZA RAIS | Anggota Komisi A |
9 | SUHARJO, S.E | Anggota Komisi A |
10 | MARYATI | Anggota Komisi A |
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi SPPG MBG Digelar di Polsek Tepus, Dihadiri Forkompimkap dan Pemerintah Kalurahan
- Undang Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik
- Peraturan Pemerintah Nomor 87 Tahun 2014
- Struktur Kepengurusan Rumah DATAKU Kalurahan Tepus
- Profil Rumah Data Kependudukan dan Informasi Kependudukan (Rumah DATAKU) Kalurahan Tepus
- Pertemuan Rutin PKK Padukuhan Pudak : Olah Minyak Jelantah Jadi Sabun Cair Bersama KKN UGM
- Kumpulan Peraturan yang Berkaitan dengan Desa atau Kalurahan