Kembali, Tentang Tepus dengan Desa Wisata Tepus -- dalam video

maz_yon 20 November 2025 07:46:02 WIB

Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Dewi Kampus (Desa Wisata Kalurahan Madani Tepus) merupakan Desa Wisata yang terletak di Kalurahan Tepus Kabupaten Gunungkidul. Dewi Kampus menawarkan paket wisata berbasis budaya. Wisatawan akan diajak berkeliling desa dengan mengunjungi berbagai potensi wisata alam maupun buatan. 

Selain itu letak geografis yang berbatasan dengan Pantai Selatan membuat Dewi Kampus mampu menawarkan wisata "Pantai Perawan" kepada wisatawan yang berkunjung menggunakan moda transportasi Jeep.

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung