Artikel Terkini

  • Sosialisasi Perda DIY No 2 Tahun 2021 di Padukuhan Pudak

    09 Mei 2024 14:12:23 WIB Si J
    Sosialisasi Perda DIY No 2 Tahun 2021 di Padukuhan Pudak
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kamis, 09 Mei 2024 Dinas Kebudayaan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta melaksanakan sosialisasi Perda DIY No 2 Tahun 2021 Tentang Pemeliharaan dan Pengembangan Bahasa, Sastra dan aksara jawa. Sosialisasi di laksanakan di Balai Padukuhan Pudak mulai pukul 09.... ..selengkapnya

  • Branding Digital Desa Wisata Tepus Bersama Politeknik Pariwisata NHI Bandung

    09 Mei 2024 12:41:32 WIB Rismel
    Branding Digital Desa Wisata Tepus Bersama Politeknik Pariwisata NHI Bandung
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - 09/05/2024, Unit Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Politeknik Pariwisata NHI Bandung menjalin kerjasama yang bertujuan untuk mengembangkan Desa Wisata Tepus. Kolaborasi ini menghasilkan kegiatan penelitian dan pengabdian masyarakat dengan jud... ..selengkapnya

  • Purna Tugas Dukuh Ngasem dan Penunjukan Pelaksana Tugas (Plt.) Oleh Lurah

    09 Mei 2024 12:24:02 WIB Rismel
    Purna Tugas Dukuh Ngasem dan Penunjukan Pelaksana Tugas (Plt.) Oleh Lurah
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Dalam sebuah pertemuan penting yang dihadiri oleh Lurah, Carik, kasi, kaur, Bamuskal, dan staf, serta dihadiri oleh warga masyarakat termasuk RT, RW, dan beberapa tokoh masyarakat penting, diumumkan hal penting yang melibatkan Padukuhan Ngasem Kalurahan Tepus... ..selengkapnya

  • Pendampingan Persiapan Kompetisi Bahasa dan Sastra di TBG

    08 Mei 2024 22:18:15 WIB Rismel
    Pendampingan Persiapan Kompetisi Bahasa dan Sastra di TBG
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Di tengah semangat memperkaya dan melestarikan budaya lokal, Dinas Kebudayaan Kabupaten Gunungkidul menghadirkan event budaya bertajuk Kompetisi Bahasa dan Sastra tahun 2024. Event ini menjadi wadah bagi para generasi muda untuk menunjukkan kecintaan dan keah... ..selengkapnya

  • Kunjungan Abdi Dalem Keraton Yogyakarta di Kalurahan Tepus

    08 Mei 2024 21:31:54 WIB Rismel
    Kunjungan Abdi Dalem Keraton Yogyakarta di Kalurahan Tepus
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - 08/05/2024, Kalurahan Tepus menerima kunjungan istimewa dari Abdi Dalem Keraton Ngayogyakarta. Dalam pertemuan yang dilangsungkan di ruang tamu balai Kalurahan Tepus, Lurah Tepus dan Pamong menyambut kedatangan dengan penuh rasa hormat. "Dalam diskusi kami, s... ..selengkapnya

  • Tamu Dewi Kampus dari Pemerintah Desa Handil Terusan Kalimantan Timur

    08 Mei 2024 19:09:57 WIB Rismel
    Tamu Dewi Kampus dari Pemerintah Desa Handil Terusan Kalimantan Timur
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - 08/05/2024 Desa Wisata Tepus menerima kunjungan paket wisata spesial dari Desa Handil Terusan, Kecamatan Anggana, Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur. Kunjungan tersebut melibatkan unsur kepala desa Handil Terusan, perangkat desa, BPD, PKK, pengelol... ..selengkapnya

  • Pengumuman Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama

    08 Mei 2024 16:37:27 WIB Si J
    Pengumuman Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Berdasarkan Surat Edaran Bupati Gunungkidul Nomor 100.2.1/8320 tentang Pelaksanaan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2024, maka : Pelayanan Kalurahan Tepus TUTUP Tanggal 9 Mei 2024 (Libur Kenaikan Isa Almasih), Tanggal 10 Mei 2024 (Cuti Bersama Kenai... ..selengkapnya

  • Perguliran Dana BUM DESA Bersama Mekarsari

    08 Mei 2024 14:08:11 WIB Si J
    Perguliran Dana BUM DESA Bersama Mekarsari
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Rabu, 08 Mei 2024, telah disalurkan pencairan perguliran pinjaman UPK dari BUMDESA Bersama Mekarsari. Berikut kelompok-kelompok yang menerima dana perguliran: PKK Kanigoro pinjaman sebesar Rp.97.000.000,00 Aneka Usaha Blekonang III pinjaman sebesar Rp.4... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Kontak Layanan

WhatsApp : 082 325 378 233