Artikel Terkini

  • Pendistribusian Dua Telur Sehari Tahap 13

    03 November 2023 09:03:33 WIB Si J
    Pendistribusian Dua Telur Sehari Tahap 13
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Percepatan penurunan stunting terus dilakukan di Kabupaten Gunungkidul. Ada sejumlah inovasi pemerintah daerah untuk mempercepat penurunan stunting dan menjaga balita sehat dengan pemberian makanan tambahan bergizi. Di antaranya pemberian dua telur sehari, di... ..selengkapnya

  • Rakor Progres DPTb dan Progres Tahapan Pemilu Oleh PPK Tepus Bersama PPS

    02 November 2023 15:25:04 WIB Rismel
    Rakor Progres DPTb dan Progres Tahapan Pemilu Oleh PPK Tepus Bersama PPS
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kamis, 02 November 2023 di ruang Sekretariat PPK Kapanewon Tepus dilaksanakan rapat koordinasi bulanan yang diselenggarakan oleh PPK dengan mengundang PPS Se-Kapanewon Tepus. Hadiri acara tersebut yaitu ketua dan dua anggota PPS Kalurahan Tepus. Rapat koordin... ..selengkapnya

  • PMT Lokal di Awal Bulan November 2023

    02 November 2023 14:28:35 WIB Si J
    PMT Lokal di Awal Bulan November 2023
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Posyandu menjadi bentuk upaya kesehatan yang dikelola dari, oleh dan untuk masyarakat. Posyandu juga merupakan salah satu upaya pemerintah untuk memerangi kekurangan gizi. Kekurangan gizi menjadi penyebab masalah stunting, tumbuh kembang, hingga kematian pada... ..selengkapnya

  • Pemerintah Kalurahan Tepus Mengikuti Pengajian Lintas Sektoral Kapanewon Tepus

    02 November 2023 14:10:35 WIB Si J
    Pemerintah Kalurahan Tepus Mengikuti Pengajian Lintas Sektoral Kapanewon Tepus
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pada tanggal 02 November 2023, pemerintah Kalurahan Tepus mengikuti kegiatan pengajian lintas sektoral Kapanewon Tepus. Acara tersebut dihadiri oleh berbagai instansi Di Kapanewon Tepus salah satunya dari Pemerintah Kalurahan Tepus.  Kegiatan pengajian l... ..selengkapnya

  • Jagabaya Kalurahan Tepus Secara Simbolis Menerima Bantuan Air Bersih

    02 November 2023 13:54:31 WIB Si J
    Jagabaya Kalurahan Tepus Secara Simbolis Menerima Bantuan Air Bersih
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Dalam rangka penanggulangan krisis air bersih di sebagian wilayah Kabupaten Gunungkidul, Khususnya Kalurahan Tepus 3 Donatur diantaranya The Alana Hotel Yogyakarta, PT Saraswanti Indoland Development Tbk dan Innside by Melia Yogyakarta melaksanakan kegiatan a... ..selengkapnya

  • Peran dan Tanggung Jawab Pemandu Wisata (Tour Guide)

    02 November 2023 13:47:01 WIB Rismel
    Peran dan Tanggung Jawab Pemandu Wisata (Tour Guide)
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pemandu wisata atau tour guide merupakan profesi di bidang pariwisata. Pemandu wisata bertanggungjawab mendampingi wisatawan dan memberikan petunjuk serta bimbingan kepada wisatawan. Pemandu wisata harus mampu menjelaskan seluk beluk tempat-tempat yang dikunj... ..selengkapnya

  • Kelas Pajak Pelaporan SPT Masa Unifikasi Instansi Pemerintah

    02 November 2023 11:57:33 WIB Si J
    Kelas Pajak Pelaporan SPT Masa Unifikasi Instansi Pemerintah
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kelas Pajak Wajib Pajak adalah program pelatihan yang bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan Wajib Pajak dalam mengelola pajak mereka. Kelas ini akan membahas berbagai materi, termasuk persyaratan pajak, pembukuan keuangan, dan komunikasi den... ..selengkapnya

  • Rapat Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan 2023 dan Rencana Kerja 2024 Di Kapanewon Tepus

    02 November 2023 11:56:32 WIB Rismel
    Rapat Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan 2023 dan Rencana Kerja 2024 Di Kapanewon Tepus
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pemerintah Kalurahan Tepus mengikuti pertemuan yang diselenggarakan dari Kapanewon Tepus hari Kamis, 02 November 2023 di Aula Kapanewon Tepus. Yaitu unsur Lurah Tepus (Hendro Pratopo, S.IP), Carik Tepus (Suyono), Ulu-Ulu (Fahrudin Febriyanto, S.M.), Pangripta... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Kontak Layanan

WhatsApp : 082 325 378 233