Berita Desa
-
Kunjung Lapang Bamuskal Pada Proyek Pembangunan Jalan Menuju TPS3R Kalurahan Tepus
13 Mei 2024 16:56:53 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Dalam rangka mengawasi jalannya proyek pembangunan rehab jalan cor menuju TPS3R Dadi Rejeki di Kalurahan Tepus, anggota Badan Permusyawaratan Kalurahan (Bamuskal) melakukan kunjungan ke lokasi proyek, yang terletak di Padukuhan Pacungan. Proses pengerjaan proyek ..selengkapnya
-
Rapat Koordinasi Seninan - Lurah, Pamong dan Dukuh, Bamuskal
13 Mei 2024 12:42:46 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Di Kalurahan Tepus, beberapa informasi penting telah disampaikan dalam acara rapat koordinasi rutin seninan untuk memperbarui kegiatan dan program yang sedang berlangsung (13/05/2025). Acara berlangsung di ruang perpustakaan Kalurahan Tepus dihadiri oleh Lurah, ..selengkapnya
-
Apel Kerja Pemerintah Kalurahan Tepus - 13 Mei 2024
13 Mei 2024 11:50:49 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pemerintah Kalurahan Tepus melaksanakan apel kerja dengan penuh kesungguhan dan kedisiplinan di halaman balai Kalurahan. Dalam amanatnya, pembina apel menyampaikan afirmasi positif, mendorong semangat kerja yang tinggi, dan mengingatkan kepada seluruh pelayan ..selengkapnya
-
Mahasiswa STP AMPTA Yogyakarta Akan Adakan Kegiatan Pengabdian Masyarakat di Dewi Kampus
12 Mei 2024 21:09:45 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Satu tim mahasiswa dari STP AMPTA Yogyakarta sedang melakukan kunjungan di Desa Wisata Tepus. Disambut di sekretariat Desa Wisata Tepus, Minggu, 12 Mei 2024. Berjumlah enam mahasiswa tersebut berasal dari berbagai daerah, salah satunya Sifa asal Kalimantan yang ..selengkapnya
-
Tradisi Bersik Telaga Sumur
11 Mei 2024 15:48:43 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kamis (09/05/2025), masyarakat Padukuhan Trosari I, Trosari II, Tegalweru, dan Gembuk, mengadakan bersik telaga sumur yakni membersihkan area Telaga Sumur sehari sebelumnya. Pada hari berikutnya dilanjutkan dengan mengadakan kenduri di pinggir telaga. Bersik telaga ..selengkapnya
-
Sosialisasi Perda DIY No 2 Tahun 2021 di Padukuhan Pudak
09 Mei 2024 14:12:23 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kamis, 09 Mei 2024 Dinas Kebudayaan Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta melaksanakan sosialisasi Perda DIY No 2 Tahun 2021 Tentang Pemeliharaan dan Pengembangan Bahasa, Sastra dan aksara jawa. Sosialisasi di laksanakan di Balai Padukuhan Pudak mulai pukul 09.00 ..selengkapnya
-
Branding Digital Desa Wisata Tepus Bersama Politeknik Pariwisata NHI Bandung
09 Mei 2024 12:41:32 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - 09/05/2024, Unit Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Politeknik Pariwisata NHI Bandung menjalin kerjasama yang bertujuan untuk mengembangkan Desa Wisata Tepus. Kolaborasi ini menghasilkan kegiatan penelitian dan pengabdian masyarakat dengan judul ..selengkapnya
-
Purna Tugas Dukuh Ngasem dan Penunjukan Pelaksana Tugas (Plt.) Oleh Lurah
09 Mei 2024 12:24:02 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Dalam sebuah pertemuan penting yang dihadiri oleh Lurah, Carik, kasi, kaur, Bamuskal, dan staf, serta dihadiri oleh warga masyarakat termasuk RT, RW, dan beberapa tokoh masyarakat penting, diumumkan hal penting yang melibatkan Padukuhan Ngasem Kalurahan Tepus. ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Pembagian Minyak Goreng Gratis dan Pengenalan Alat Rumah Tangga Oleh CV. Sumber Barokah
- RA MASYITHOH TEPUS SELENGGARAKAN UPACARA PERINGATAN HARI KARTINI
- Padukuhan Pudak Selenggarakan Tradisi Kirim Dowo Usai Panen
- Ulu-ulu Kalurahan Tepus Hadiri Sosialisasi Sekolah Lapang Tematik di Hari Kedua
- Pemerintah Kalurahan Tepus Lakukan Penarikan Pajak PBB di Padukuhan Walangan
- Mahasiswa STIPRAM Yogyakarta Lakukan Penelitian di Desa Wisata Kalurahan Madani Tepus
- Pamong Kalurahan Tepus Takziah ke Almarhum Bapak Sarmo Rejo, Padukuhan Pacungan
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233