Berita Desa

  • PMT Lokal 16 Oktober 2023

    16 Oktober 2023 17:06:54 WIB Si J
    PMT Lokal 16 Oktober 2023
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pmt lokal tgl 16/10/2023 dengan menu Srikaya pandan, telur, tahu kecap dan buah jeruk.  ..selengkapnya

  • Rakor Rutin Pamong 16 Oktober 2023

    16 Oktober 2023 12:06:15 WIB Si J
    Rakor Rutin Pamong 16 Oktober 2023
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Lurah beserta pamong Kalurahan melaksanakan rapat koordinasi setiap senin sebagai wadah berbagi informasi terkait pekerjaan yang telah selesai dan yang akan dilaksanakan 1 minggu ini serta kondisi wilayah masing-masing. Dengan adanya rapat koordinasi rutin diharapakan ..selengkapnya

  • Apel Pamong 16 Oktober 2023

    16 Oktober 2023 12:02:42 WIB Si J
    Apel Pamong 16 Oktober 2023
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Lurah Tepus bersama Pamong Kalurahan menyelenggaran Apel Pagi yang dipimpin langsung oleh Carik Tepus (Suyono) , pada Pukul 08.00 Wib yang di hadiri oleh seluruh pamong Kalurahan, Bamuskal, KKN Ampta Senin, 16/10/2023) Kegiatan apel pagi Lurah bersama Pamong dilaksanakan ..selengkapnya

  • Latar Belakang Desa Wisata Kalurahan Madani Tepus (DEWI KAMPUS)

    16 Oktober 2023 12:02:13 WIB Rismel
    Latar Belakang Desa Wisata Kalurahan Madani Tepus (DEWI KAMPUS)
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pengembangan pariwisata lokal merupakan salah satu langkah strategis dalam mempromosikan potensi daerah serta meningkatkan perekonomian masyarakat setempat. Desa Wisata Tepus, sebagai salah satu desa wisata yang memiliki kekayaan alam dan budaya yang unik, memiliki ..selengkapnya

  • Penguatan Pengurus LPMK Tepus Masa Bakti 2022/2026

    16 Oktober 2023 07:52:52 WIB Mas F
    Penguatan Pengurus LPMK Tepus Masa Bakti 2022/2026
    Tepus, (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Kalurahan (LPMK) Tepus, sebuah entitas yang berperan penting dalam memajukan pemberdayaan masyarakat di tingkat kalurahan, mengalami perubahan susunan pengurus pada hari Jumat (14/10/2023). Perubahan ini telah ditetapkan melalui ..selengkapnya

  • Sekilas Tentang Karangtaruna Sebagai Organisasi Kepemudaan Di Tingkat Kalurahan

    15 Oktober 2023 22:29:13 WIB Rismel
    Sekilas Tentang Karangtaruna Sebagai Organisasi Kepemudaan Di Tingkat Kalurahan
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Karangtaruna adalah organisasi kepemudaan di Indonesia. Karang Taruna berasal dari kata Karang yang berarti pekarangan, halaman, atau tempat. Sedangkan Taruna yang berarti remaja. Jadi Karangtaruna berarti tempat atau wadah pengembangan remaja. Karangtaruna merupakan ..selengkapnya

  • Sosialisasi Bahaya Narkoba Bagi Generasi Muda Kalurahan Tepus

    15 Oktober 2023 22:17:26 WIB Rismel
    Sosialisasi Bahaya Narkoba Bagi Generasi Muda Kalurahan Tepus
    Sosialisasi Bahaya Narkoba kepada Karangtaruna dihadiri 50 orang peserta terdiri dari Lurah dan jajarannya, Babinkamtibmas, Ketua dan pengurus Karangtaruna Kalurahan, perwakilan Karangtaruna Padukuhan, serta mahasiswa UAD Yogyakarta dan KKN AMPTA Yogyakarta. Materi tentang bahaya narkoba disampaikan ..selengkapnya

  • Lomba Ketapel Tepus Lahirkan Atlet Berbakat, Siapa Yang Menjadi Juara?

    15 Oktober 2023 21:45:29 WIB Rismel
    Lomba Ketapel Tepus Lahirkan Atlet Berbakat, Siapa Yang Menjadi Juara?
    Di meja registrasi peserta lomba atau para atlet mendaftarkan diri untuk mengikuti perlombaan ketapel yang dilaksanakan oleh Karangtaruna Kalurahan dan KMT. Terdaftar sebanyak 30 peserta lomba dari atlet tiap-tiap Padukuhan di Kalurahan Tepus baik laki-laki maupun perempuan usia remaja hingga dewasa. ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Kontak Layanan

WhatsApp : 082 325 378 233