Artikel Terkini
-
Kalurahan Tepus Hadiri Undangan Bappeda : Hasil Penelitian STIE Tentang Pariwisata
14 November 2023 10:13:14 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) -Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Gunungkidul mengadakan pertemuan rapat di Ruang Rapat II Lantai 2 Bappeda Kabupaten Gunungkidul, Selasa 14 November 2023. Sesuai daftar undangan rapat ini dihadiri dari unsur Ketua Komisi B DPRD, Bap... ..selengkapnya
-
Malam Final Pertandingan Voli Antar RT Padukuhan Pacungan - KKN AMPTA
13 November 2023 21:07:27 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pertandingan bola voli terpal antar RT Padukuhan Pacungan Kalurahan Tepus Kapanewon Tepus telah melalui babak final pada Senin malam 12 November 2023 pukul 20.00 WIB yang dilaksanakan di lapangan dekat Balai Padukuhan Pacungan. Pertandingan voli terpal ... ..selengkapnya
-
Rakor Pemkal dan Pengelola Desa Wisata Bersama KKN AMPTA
13 November 2023 21:03:37 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Setelah adanya Rakor rutin Pemerintah Kalurahan Tepus, selanjutnya diadakan Rakor bersama KKN AMPTA Yogyakarta. Yang diikuti oleh KKN AMPTA Yogyakarta, Lurah Tepus, Pamong Kalurahan, dan Ketua Desa Wisata Tepus. Senin, 13 November 2023 di Ruang Perpustakaan B... ..selengkapnya
-
Kunjungan Pengumpulan Data Persiapan Acara Publicness Forum di UGM
13 November 2023 21:01:45 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Berdasarkan Undang-undang Nomor 6 tahun 2014 menyatakan bahwa setiap desa berhak atas dana desa yang berasal dari Anggaran Pembangunan dan Belanja Negara (APBN). Tentu, keputusan ini memberikan angin segar bagi kemajuan pembangunan desa. Dengan pentingnya hal... ..selengkapnya
-
Waspada Hewan Liar Salah Satu Pembahasan Dalam Rakor Rutin Pamong Kalurahan Tepus 13 November 2023
13 November 2023 11:14:00 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) -Senin (13/11/2023) Pemerintah Kalurahan Tepus melaksanakan rapat koordinasi. Lurah Tepus dalam rakor kali ini, yang pertama menghimbau kepada para dukuh agar waspada terhadap hewan liar yang belakang ini menyerang hewan periaraan warga. Hal tersebut agar di sa... ..selengkapnya
-
PMT Lokal 13 November 2023 Tersalurkan
13 November 2023 10:37:01 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - PMT Lokal Kalurahan Tepus Hari ini Senin, 13 November 2023 sudah tersalurkan dengan menu bolu loyang, puding roti tawar gula merah, bistik telur ceplok, dan buah jeruk. Pemberian Makanan Tambahan (PMT) berbahan pangan lokal adalah makanan tambahan panga... ..selengkapnya
-
Apel Pamong Sebagai Sarana Membangun Komitmen dan Disiplin Pamong
13 November 2023 10:05:31 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Senin, 13 November 2023 Pemerintah Kalurahan Tepus melaksanakan Apel pagi sebagai sarana membangun komitmen dan disiplin pamong kalurahan. Komitmen dan disiplin merupakan salah satu unsur suksesnya sebuah instansi dalam memberikan pelayanan terhadap masyaraka... ..selengkapnya
-
LAGI BIKIN RESAH WARGA : BINATANG MISTERIUS MEMAKAN HEWAN TERNAK WARGA
13 November 2023 09:13:14 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Minggu 12 November 2023, Kawanan hewan ternak milik Sumar warga Klumpit, Kalurahan Tepus, Kapanewon Tepus, Kabupaten Gunungkidul mendapat teror dan serangan dari hewan liar misterius. setidaknya 2 ekor kambing menjadi korban penyerangan Hewan Misterius Terseb... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Pembagian Minyak Goreng Gratis dan Pengenalan Alat Rumah Tangga Oleh CV. Sumber Barokah
- RA MASYITHOH TEPUS SELENGGARAKAN UPACARA PERINGATAN HARI KARTINI
- Padukuhan Pudak Selenggarakan Tradisi Kirim Dowo Usai Panen
- Ulu-ulu Kalurahan Tepus Hadiri Sosialisasi Sekolah Lapang Tematik di Hari Kedua
- Pemerintah Kalurahan Tepus Lakukan Penarikan Pajak PBB di Padukuhan Walangan
- Mahasiswa STIPRAM Yogyakarta Lakukan Penelitian di Desa Wisata Kalurahan Madani Tepus
- Pamong Kalurahan Tepus Takziah ke Almarhum Bapak Sarmo Rejo, Padukuhan Pacungan
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233