Berita Desa
-
LAGI BIKIN RESAH WARGA : BINATANG MISTERIUS MEMAKAN HEWAN TERNAK WARGA
13 November 2023 09:13:14 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Minggu 12 November 2023, Kawanan hewan ternak milik Sumar warga Klumpit, Kalurahan Tepus, Kapanewon Tepus, Kabupaten Gunungkidul mendapat teror dan serangan dari hewan liar misterius. setidaknya 2 ekor kambing menjadi korban penyerangan Hewan Misterius Tersebut. ..selengkapnya
-
Monitoring Program Atensi Dari Kemensos RI bagi Disabilitas
13 November 2023 09:06:59 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Atensi merupakan layanan rehabilitasi sosial dengan pendekatan berbasis keluarga, komunitas, dan residensial. Bantuan berupa dukungan pemenuhan hidup layak, perawatan sosial dan atau pengasuhan anak dan dukungan keluarga. Bantuan bertujuan untuk pemenuhan aspek ..selengkapnya
-
Falsafah Jawa 'Sa Sa Sa' Soeharto Merupakan Jiwa Kepemimpinan Yang Perlu Dicontoh
13 November 2023 08:43:59 WIB Mas DanartaPresiden ke-2 RI Soeharto memiliki nama besar di dunia sebagai pemimpin bangsa. Terlepas dari kontroversi yang ada, Soeharto disegani saat menjabat sebagai pemimpin negeri ini. Sesuai informasi yang disampaikan oleh Gatot Nugroho selaku Ketua Pengelola Museum Memorial Jenderal Besar HM Soeharto ..selengkapnya
-
Kegiatan Lomba Voli Terpal Antar RT Memeriahkan Perpisahan KKN AMPTA Yogyakarta
13 November 2023 08:23:16 WIB Mas DanartaTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Sesuai jadwal yang telah ditentukan, lomba voli terpal mulai tanggal 10, 11, 12, 13 November 2023 malam hari di Padukuhan Pacungan merupakan program KKN AMPTA Yogyakarta dalam rangka rangkaian kegiatan perpisahan KKN. Koordinator KKN kelompok II, Andri menyampaikan, ..selengkapnya
-
Berbagai Kegiatan Lomba Di Padukuhan Pacungan Bersama KKN AMPTA Yogyakarta
13 November 2023 08:08:03 WIB Mas DanartaTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kuliah Kerja Nyata di Desa Wisata Tepus oleh KKN AMPTA Yogyakarta tahun 2023 sudah hampir memasuki masa berakhirnya program yaitu minggu terakhir di dua bulan pelaksanaan KKN. Terbagi menjadi tiga kelompok, setiap kelompok memiliki kreatifitas kegiatan yang berbeda-beda ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Peningkatan Kapasitas Bamuskal Tahun 2023
13 November 2023 07:35:24 WIB Mas DanartaTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Dalam rangka upaya peningkatan kapasitas Bamuskal, Pemerintah Kalurahan Tepus beserta Bamuskal mengadakan pelatihan Peningkatan Kapasitas Bamuskal Tahun Anggaran 2023. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Minggu, 12 November 2023 di Rumah Makan Seger Waras Kecamatan ..selengkapnya
-
Desa Wisata Maju UMKM Payu, Dampak Desa Wisata Terhadap Perekonomian Masyarakat
12 November 2023 21:53:12 WIB Mas DanartaTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Sektor pariwisata merupakan sektor yang potensial untuk dikembangkan sebagai salah satu sumber penunjang kesejahteraan ekonomi masyarakat. Dampak pengembangan pariwisata bagi kehidupan ekonomi di daerah tujuan wisata seperti di Desa Wisata Tepus yaitu adanya kegiatan ..selengkapnya
-
Diskop DIY : Podcast SI-DILAN (Si Bakul Jajah Desa Milang Kori) di Kalurahan Tepus Bersama Geronimo
12 November 2023 21:25:32 WIB Mas DanartaTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Melalui dana keistimewaan, Dinas Koperasi dan UMKM Daerah Istimewa Yogyakarta memiliki Program diskusi Podcast Radio SI-DILAN (SIBAKUL JAJAH DESO MILANG KORI). Dengan menggandeng media massa satu arah, Radio Geronimo FM. Geronimo FM adalah sebuah stasiun radio ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Lurah Tepus Hadiri Rapat Koordinasi Tim Penanganan Masalah Bumdesma Mekarsari
- Hari Pertama Pendaftaran Pamong dan Staf Kalurahan Tepus, Dimonitor Langsung oleh Pihak Kapanewon
- Kepala Jawatan Praja Berpesan, Tetap Jaga Keterbukaan Informasi Agar Proses Berjalan Damai
- SPPG Tepus Berkunjung ke Kalurahan, Jalin Sinergi dan Komunikasi Lintas Sektor
- Penyerahan Kambing Kerjasama Ketahanan Pangan BUMkal Berlanjut ke Tegalweru dan Blekonang II
- Siswa PKL SMKN 1 Tepus Laksanakan Pelayanan Umum di Kalurahan Tepus
- Lurah Pantau Langsung Lanjutan Distribusi Kambing dari BUMKal ke Tiga Padukuhan

















