Berita Desa
-
Pasca Pemungutan dan Penghitungan Suara PPS dan Sekretariat - Evaluasi Tahapan Pemilu
29 Februari 2024 17:45:18 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Setelah penyelenggaraan pemungutan dan penghitungan suara dalam pemilu, sekretariat PPS dan anggota PPS Kalurahan Tepus melakukan pembahasan sebagai bagian dari tahapan evaluasi. Di ruang sekretariat pada Kamis, 29 Februari 2024. Rangkaian acara ini dilakukan ..selengkapnya
-
Distribusi Logistik dan Berkas Kelengkapan PBB Tahun 2024 - SPPT
29 Februari 2024 17:34:31 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - SPPT adalah singkatan dari Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang bagi pajak bumi dan bangunan. SPPT diterbitkan oleh instansi pajak (BKAD Kabupaten Gunungkidul) dan dikirimkan ke Kalurahan Tepus untuk memberitahukan jumlah pajak yang harus dibayarkan oleh masyarakat ..selengkapnya
-
Optimalisasi Pengelolaan PBB dan Pembagian SPPT PBB Tahun 2024
29 Februari 2024 17:33:47 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Acara optimalisasi pengelolaan PBB (Pajak Bumi dan Bangunan) dan Pembagian SPPT (Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang) tahun 2024 dilaksanakan oleh Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Kabupaten Gunungkidul dan dihadiri oleh pengelola PBB Kalurahan Tepus di kantor ..selengkapnya
-
Pra Kondisi Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Oleh Poltekpar NHI Bandung di Dewi Kampus
29 Februari 2024 17:33:28 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Rencana penelitian dan pengabdian masyarakat dari Politeknik Pariwisata NHI Bandung di Desa Wisata Tepus menunjukkan adanya kolaborasi yang diawali dengan rekomendasi dari Badan Otorita Borobudur untuk melakukan penelitian di Desa Wisata Tepus. Untuk mewujudkan ..selengkapnya
-
Di Pantai Sundak PKK Kalurahan Tepus Mengadakan Agenda Pertemuan dan Rakor
29 Februari 2024 17:31:46 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pertemuan rutin dan kegiatan arisan yang diselenggarakan oleh PKK Kalurahan Tepus merupakan momen penting untuk memperkuat hubungan antarwarga dan mempromosikan kegiatan sosial. Pertemuan kali ini dilaksanakan di kawasan Pantai Sundak, Kamis 29 Februari 2024 siang ..selengkapnya
-
Pemantauan Jentik di Padukuhan Jeruk dan Klumpit - Jumantik
29 Februari 2024 17:30:34 WIB RismelTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pemantauan jentik merupakan kegiatan yang sangat penting dalam upaya pencegahan penyakit yang ditularkan oleh nyamuk, termasuk demam berdarah. Ketika Kader Kesehatan bersama Petugas Kesehatan mendatangi rumah warga untuk memeriksa tempat penampungan air, mereka ..selengkapnya
-
Pendirian Joglo Di Gunung Mbaran Rampung - Pelestarian Warisan Leluhur
29 Februari 2024 17:05:40 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Petilasan Gunung Baran yang berlokasi di Padukuhan Pudak, Kalurahan Tepus, kini dilengkapi Joglo atau bangunan tradisional masyarakat Jawa. Dibuatnya joglo di ini, merupakan perwujudan ikhtiar dalam rangka menjaga dan memelihara petilasan yang dikeramatkan. ..selengkapnya
-
Orientasi Pengelola Rumah Data Kependudukan
29 Februari 2024 16:35:51 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Hari ini Kamis, 29 Februari 2024 Kader Rumah Dataku Kalurahan Tepus menghadiri kegiatan Orientasi Pengelola Rumah Data Kependudukan di Ballroom Indraprasta 1, Sahid Raya Hotel & Convention Jalan Babarsari No.2, Caturtunggal, Depok, Sleman. Kegiatan tersebut ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Pembagian Minyak Goreng Gratis dan Pengenalan Alat Rumah Tangga Oleh CV. Sumber Barokah
- RA MASYITHOH TEPUS SELENGGARAKAN UPACARA PERINGATAN HARI KARTINI
- Padukuhan Pudak Selenggarakan Tradisi Kirim Dowo Usai Panen
- Ulu-ulu Kalurahan Tepus Hadiri Sosialisasi Sekolah Lapang Tematik di Hari Kedua
- Pemerintah Kalurahan Tepus Lakukan Penarikan Pajak PBB di Padukuhan Walangan
- Mahasiswa STIPRAM Yogyakarta Lakukan Penelitian di Desa Wisata Kalurahan Madani Tepus
- Pamong Kalurahan Tepus Takziah ke Almarhum Bapak Sarmo Rejo, Padukuhan Pacungan
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233