Berita Desa
-
Mari Berkenalan Dengan SID
24 Mei 2016 11:22:12 WIB Si JSID ? Apa itu SID ? Mungkin dikalangan anak muda mereka mengenal dengan kepanjangan dari salah satu grup musik yaitu Superman Is Ded. Ya, itu mungkin benar, tapi yang SID dalam level saat ini adalah Sistem Informasi Desa. Sistem Informasi Desa yang disingkat dengan SID adalah sarana aplikasi yang berfungsi ..selengkapnya
-
Layanan Bidang Pendaftaran Penduduk
11 Juni 2015 10:28:26 WIBPEMBUATAN KTP Kartu Tanda Penduduk adalah identitas resmi penduduk sebagai bukti diri yang terbitkan oleh instansi pelaksana yang berlaku di seluruh Indonesia. KTP merupakan alat bukti sah yang menjadi dasar dalam layanan masyarakat. Syarat-syarat pembuatan KTP A. WNI a. Surat Pengantar dari Desa/Kelurahan ..selengkapnya
-
Panduan Back-Up Data (Export Database) SID 3.0
06 November 2014 17:25:34 WIB Si J1. Pada komputer/PC server, buka web-browser (direkomendasikan Mozilla Firefox atau Chrome) Ketik: localhot/phpmyadmin 2. Muncul halaman PHPMyAdmin. Periksa kolom kiri. Klik/Pilih: “sid” 3. Muncul halaman yang menampilkan deretan isi tabel “sid“. Klik/Pilih: “Export” ..selengkapnya
-
Selamat Bergabung dengan SID
16 Mei 2014 13:21:08 WIB Si JTentang SID Sistem Informasi Desa (SID) adalah sebuah platform teknologi informasi komunikasi untuk mendukung pengelolaan sumber daya komunitas di tingkat desa. Ini bersifat terbuka bagi siapa saja yang akan bergabung dalam gerakan membangun kemandirian komunitas. Konsep pengelolaan sumber daya berada ..selengkapnya
-
Petani Rock
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Mahasiswa STP AMPTA Yogyakarta Lakukan Observasi di Desa Wisata Tepus
- Kalurahan Tepus Siapkan Diri untuk Klasifikasi Desa Wisata 2025
- Monitoring dan Evaluasi Penyampaian SPPT PBB-P2 Tahun 2025 di Kapanewon Tepus
- Kunjungan Lokasi Proposal Pengajuan Pipanisasi Air Bersih di Empat Padukuhan
- Lurah Tepus Hadiri Syawalan Komunitas Jip Pantai Selatan Gunungkidul yang Dihadiri Oleh Bupati GK
- Penyerahan Akta Kematian oleh Dukcapil Gunungkidul kepada Ahli Waris di Padukuhan Pacungan
- Pertemuan Rutin Desa Prima Kalurahan Tepus Bahas Pengelolaan Modal Rp20 Juta dari Provinsi
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233