Artikel Terkini

  • Penyaluran Bansos ATENSI Tahun 2013

    02 Agustus 2023 12:33:38 WIB Si J
    Penyaluran Bansos ATENSI Tahun 2013
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Berdasarkan surat dari Sentra "Antasena" Magelang Direktorat Jenderal Rehabilitasi Sosial Kementerian Sosial RI Nomor 1375/4.16/BS.02/07/2023, Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Gunungkidul melakukan penyerahan Bantuan Sosial ... ..selengkapnya

  • Himbauan Lurah Tepus Untuk Pemasangan Bendera Merah Putih

    02 Agustus 2023 07:57:19 WIB Si J
    Himbauan Lurah Tepus Untuk Pemasangan Bendera Merah Putih
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Tanggal 17 Agustus tahun 2023 merupakan Hari Ulang Tahun (HUT) kemerdekaan Republik Indonesia (RI) yang ke-78. Untuk itu Lurah Tepus menghibau masyarakat untuk melakukan pemasangan bendera merah putih di rumahnya masing-masing.  ... ..selengkapnya

  • Juara Lomba Potensi Anak Tepus (Potans)

    01 Agustus 2023 20:13:53 WIB Si J
    Juara Lomba Potensi Anak Tepus (Potans)
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Memperingati Hari Anak Nasional tahun 2023 di bulan Juli ini, Forum anak desa Tepus adakan event Lomba Potensi Anak Tepus (Potans). Yang terselenggara pada Sabtu, 29 Juli 2023 di halaman Balai Kalurahan Tepus. Inilah Pemenang lomba sebagai berikut : GEGURITAN... ..selengkapnya

  • Logo HUT RI ke-78: Filosofi, hingga Panduan Penggunaannya

    01 Agustus 2023 17:16:54 WIB mz
    Logo HUT RI ke-78: Filosofi, hingga Panduan Penggunaannya
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) sebentar lagi akan menyambut peringatan Hari Proklamasi Kemerdekaan Indonesia yang ke-78. Peringatan tersebut ditetapkan sebagai hari libur nasional setiap tahunnya. Masyarakat wajib memberikan penghormatan untuk meng... ..selengkapnya

  • Bimtek Perijinan Usaha Berbasis Online atau OSS

    31 Juli 2023 11:34:37 WIB Si J
    Bimtek Perijinan Usaha Berbasis Online atau OSS
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Dalam Upaya memberikan pemahaman terhadap pelaku usaha tentang kemudahan berusaha melalui Sistem OSS RBA (Online Single Submission – Risk Based Approach) atau disebut juga dengan OSS berbasis Resiko , Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pin... ..selengkapnya

  • Sosialisasi Potensi Pelanggaran Hukum Dalam Pengelolaan PBB Oleh Kejaksaan Negeri GK

    31 Juli 2023 11:06:11 WIB Rismel
    Sosialisasi Potensi Pelanggaran Hukum Dalam Pengelolaan PBB Oleh Kejaksaan Negeri GK
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Setelah adanya perjanjian kerjasama Kalurahan Tepus dengan Kejaksaan Negeri Gunungkidul tentang Bantuan Penanganan Masalah Hukum pada bulan Maret 2023 lalu, Pemerintah Kalurahan Tepus adakan Sosialisasi Potensi Pelanggaran Hukum dalam Pengelolaan Pungutan Paj... ..selengkapnya

  • Apel Pamong Kalurahan 31 Juli 2023

    31 Juli 2023 10:22:54 WIB Si J
    Apel Pamong Kalurahan 31 Juli 2023
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Senin, 31 Juli 2023 Pamong Kalurahan Tepus melaksanakan Apel Kerja.  Pada kesempatan kali ini, apel kerja dipimpin oleh Carik Tepus (Suyono). ... ..selengkapnya

  • TRADISI LARUNGAN DI DESA WISATA TEPUS

    31 Juli 2023 10:10:57 WIB Si J
    TRADISI LARUNGAN DI DESA WISATA TEPUS
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Sebagai masyarakat yang tinggal di kawasan pesisir, masyarakat Desa Wisata Tepus memiliki satu tradisi yang dilakukan tiap Bulan Suro (Bulan Pertama Kalender Jawa) yaitu Tradisi Larungan, tepatnya di Pantai Somandeng, Tepus, Tepus, Gunungkidul. Larungan beras... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Kontak Layanan

WhatsApp : 082 325 378 233