Artikel Terkini
-
Woro - woro Acara Gaung Gamelan
26 Mei 2023 07:46:05 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Sesuai dengan surat dari Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul, Kalurahan Tepus menyelenggarakan acara Gaung Gamelan di Aula Balai Kalurahan pada malam tirakatan hari jadi kabupaten Gunungkidul pada hari Jumat (26/05/2023) yang dimulai pukul 20.00 WIB.... ..selengkapnya
-
Lestari Budayaku, Persembahan Kesenian Reog Catur Manunggal Dari Padukuhan Walangan
25 Mei 2023 14:28:47 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Sama seperti halnya di Padukuhan lain, Padukuhan Walangan juga melaksanakan Gelar Event Budaya yang didanai dari BKK Danais bersama Dinas Kebudayaan Kabupaten Gunungkidul. Kelompok kesenian yang bernama Seni Reog Catur Manunggal Padukuhan Walangan ini menampi... ..selengkapnya
-
Sholawatan Menjadi Gelar Event Budaya Di Padukuhan Dongsari
25 Mei 2023 11:51:35 WIB Si JPada Kamis, 25 Mei di Balai Padukuhan Dongsari dilaksanakan gelar event budaya yaitu kesenian Sholawatan dengan peserta kelompok seni dari Padukuhan setempat. Dalam kesempatan ini dihadiri oleh Perwakilan DPRD Provinsi, Panewu Tepus, Lurah Tepus, Tim Dokumentasi, Dukuh Setempat, juga Karang Taruna D... ..selengkapnya
-
Gejog Lesung Menggema di Padukuhan Pacungan
25 Mei 2023 10:42:41 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab) - Dinas Kebudayaan Kabupaten Gunungkidul masih berlangsung menggelar potensi budaya di Kalurahan Tepus. Dari 13 Padukuhan di Kalurahan Tepus hari ini Kamis, 25 Mei 2023 giliran Padukuhan Dongsari dan Padukuhan Pacungan Dinas Kebudayaan menggali potensi seni dan... ..selengkapnya
-
Kegiatan BRIN dan UGM Wawancara Langsung Dengan Lansia
24 Mei 2023 20:22:59 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - , 24 Mei 2023. Pemerintah Kalurahan Tepus menerima kehadiran tamu dari BRIN dan Universitas Gadjah Mada (UGM) untuk melakukan riset terhadap program penanganan lansia. Lurah Tepus serta Pamong Kalurahan menanggapi dengan menyampaikan kegiatan yang sudah di la... ..selengkapnya
-
Kunjungi Kalurahan Tepus, BRIN dan UGM Akan Adakan Riset Tentang Lansia
24 Mei 2023 19:52:58 WIB mzTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Peneliti dari BRIN dan UGM bertamu ke Kalurahan Tepus guna menggali data awal untuk melakukan riset tentang program penanganan lansia. Kedatangan tim yang merupakan mitra Bapeda Gunungkidul ini diterima oleh Lurah Tepus, Kamituwa, dan Kaur Tata Laksana.... ..selengkapnya
-
Peresmian Anggota Bamuskal, Pengganti Antar Waktu Kalurahan Tepus
24 Mei 2023 15:23:02 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Bermula dari usul Pemberhentian Keanggotaan Badan Permusyawaratan Kalurahan Tepus Saudara Arif Riyanto, S.IP yang mengundurkan diri karena telah terpilih menjadi Dukuh Tepus I. Dilanjut dengan usul Pengganti Antar Waktu Anggota Badan Permusyawaratan Kalurahan... ..selengkapnya
-
Polisi RW Sekarang Ada di Kalurahan Tepus, Pahami Tugas dan Fungsinya !
24 Mei 2023 13:51:55 WIB mzPolisi RW yang akan bertugas di Kalurahan Tepus berfoto bersama dengan Kapolsek Tepus, Lurah dan unsur Pamong serta Bhabinkamtibmas (Rabu, 24/05/2023) Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Sebanyak 10 orang Polisi RW yang akan bertugas di Kalurahan Tepus bertemu dengan Lurah Tepus dan unsur Pamon... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PKK Kalurahan Tepus Raih Prestasi di Lomba Hari Kartini Tingkat Kapanewon Tepus
- WASPADA PENIPUAN MENGATASNAMAKAN PEJABAT KODIM 0730/GUNUNGKIDUL
- Penyerahan Simbolis Booth UMKM oleh Lurah Tepus
- Selfi Anggraini, S.M. Hadiri Kegiatan Peningkatan Kapasitas Pendamping JSLU
- Lurah Tepus Hadiri Pembukaan Lomba PKK Tingkat Kapanewon dalam Rangka Peringatan Hari Kartini
- Sosialisasi Pembagian Minyak Goreng Gratis dan Pengenalan Alat Rumah Tangga Oleh CV. Sumber Barokah
- RA MASYITHOH TEPUS SELENGGARAKAN UPACARA PERINGATAN HARI KARTINI
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233