Artikel Terkini
-
WILAYAH BLEKONANG MENDAPAT GILIRAN PERTAMA
27 Februari 2020 11:08:07 WIB mz(TEPUS-SIDASAMEKTA) Pada hari Rabu (26/02/2020) Tim PTSL Desa Tepus turun ke masyarakat. Masyarakat dari tiga padukuhan yaitu Blekonang I, II dan III calon peserta PTSL tahun 2020 berkumpul di Balai Padukuhan Blekonang I. Sosialisasi dipimpin langsung oleh Bp Kades Tepus Supardi, SP didampingi... ..selengkapnya
-
PROGRAM PTSL DI DESA TEPUS DIMULAI
27 Februari 2020 10:53:38 WIB mz(TEPUS-SIDA SAMEKTA) Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap yang dulu lazim disebut Prona atau program sertifikasi tanah masyarakat di Desa Tepus tahapannya mulai dilaksanakan. Pada hari Senin (24/02/2020) telah disusun jadwal sosialisasi kepada masyarakat. Tim Petugas Desa akan turun ke bawah... ..selengkapnya
-
SOSIALISASI RTLH
03 Februari 2020 11:09:36 WIB F.ATEPUS (SIDA SAMEKTA), Kamis, 30 Januari 2020 Sosialisasi RTLH di Desa Tepus, Kecamatan Tepus, Kabupaten Gunungkidul yang diselenggarakan oleh PUPESDM DIY berjalan dengan lancar. Narasumber dalam sosialisasi tersebut adalah Dra. Resti Isdaryanti, M.T. menerangkan bahwa 3568 unit rumah yang tercatat d... ..selengkapnya
-
TAHUN BARU KARANG TARUNA DAN LPMD JUGA BARU
03 Februari 2020 10:36:42 WIB Si JTEPUS (SIDA SAMEKTA) - Pada hari Rabu (29/01/2020) dilakukan pembentukan pengurus karang taruna dan LPMD Desa Tepus dengan peserta calon pengurus dari semua Padukuhan yang berjumlah 20, pada masing-masing Padukuhan menghadirkan 3 pemuda/pemudi laki-laki dan perempuan. Dalam hal ini pembentukan pani... ..selengkapnya
-
PENDATAAN PUS DESA TEPUS
27 Januari 2020 11:51:16 WIB Si JTEPUS (SIDA SAMEKTA) -Pertemuan rutin Kader Desa Tepus dilaksanakan pada hari Jumat, 24 Januari 2020 di Balai Desa Tepus pukul 09.00 WIB. Hadir dalam kesempatan tersebut koordinator PLKB Kecamatan Tepus, serta kader-kader posyandu balita dan lansia yang berada di wilayah Desa Tepus. Pada kesempatan ... ..selengkapnya
-
PUSKESOS SELARAS RESMI DI LAUNCHING
08 Januari 2020 09:20:39 WIB Si JTEPUS (SIDA SAMEKTA) -Pemerintah Kabupaten Gunungkidul melalui Dinas Sosial resmi melaunching Pusat Kesejahteraan Sosial (Puskesos) Desa Tepus, Kecamatan Tepus di balai desa setempat, Jumat (27/12/2019) sore. Acara launching ditandai dengan simbolis pemotongan pita dan pemotongan tumpeng di ruang Se... ..selengkapnya
-
PENINGKATAN KAPASITAS KELOMPOK UEP DAN SPP OLEH UPK MEKAR SARI
18 Desember 2019 10:54:14 WIB Si JTEPUS (SIDA SAMEKTA) - Indonesia dewasa ini merupakan salah satu Negara dikawasan Asean yang memiliki angka kemiskinan dan pengangguran cukup tinggi. Dari tahun ke tahun terus meningkat seiring dengan tingginya laju pertumbuhan penduduk, baik perdesaan maupun diperkotaan. Tingginya angka kemiskinan ... ..selengkapnya
-
Pembinaan Desa Siaga Aktif Di Desa Tepus
22 November 2019 11:00:23 WIB Si JTEPUS (SIDA SAMEKTA) - Desa Siaga merupakan gambaran masyarakat yang sadar, mau dan mampu untuk mencegah dan mengatasi berbagai masalah dan ancaman terhadap kesehatan masyarkat seperti kurang gizi, penyakit menular dan penyakit yang berpotensi menimbulkan Kejadian Luar Biasa (KLB), kejadian bencana,... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kunjungan Lokasi Proposal Pengajuan Pipanisasi Air Bersih di Empat Padukuhan
- Lurah Tepus Hadiri Syawalan Komunitas Jip Pantai Selatan Gunungkidul yang Dihadiri Oleh Bupati GK
- Penyerahan Akta Kematian oleh Dukcapil Gunungkidul kepada Ahli Waris di Padukuhan Pacungan
- Pertemuan Rutin Desa Prima Kalurahan Tepus Bahas Pengelolaan Modal Rp20 Juta dari Provinsi
- Sosialisasi Pengadaan Tanah untuk Kawasan Wisata Paralayang Baron-Watulawang
- Pemerintah Kalurahan Tepus Hadiri Forum Keistimewaan Tahun 2025
- PKK Kalurahan Tepus Raih Prestasi di Lomba Hari Kartini Tingkat Kapanewon Tepus
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233