Berita Desa

  • Klasifikasi Penilaian Desa Wisata

    14 September 2022 09:59:15 WIB Si J
    Klasifikasi Penilaian Desa Wisata
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Akreditasi Desa Wisata Tepus dan Pokdarwis oleh Tim Auditor dari Dinas Pariwisata Provinsi D.I.Yogyakarta Selasa, 13 September 2022 di Desa Wisata Tepus kedatangan Tim Akreditasi yang bermaksud untuk penilaian terhadap desa wisata dan pokdarwis di Kalurahan Tepus ..selengkapnya

  • Dalam Mengembangkan Desa Wisata, Dispar Propinsi DIY Mengadakan Akreditasi di Kalurahan Tepus

    13 September 2022 22:02:17 WIB Si J
    Dalam Mengembangkan Desa Wisata, Dispar Propinsi DIY Mengadakan Akreditasi di Kalurahan Tepus
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Dinas pariwisata propinsi  DIY  melaksanakan Akreditasi desa wisata Kalurahan Tepus yang dikenal dengan DEWI KAMPUS hari ini tanggal 13 September 2022. Selain Akreditasi Desawisata juga Akreditasi Pokdarwis (CIPTA SAMUDRA)  Penilaian berfokus pada ..selengkapnya

  • Dilaksanakan Peletakan Batu Pertama, di Tempat ini Akan Dibangun Masjid

    13 September 2022 21:26:22 WIB mz
    Dilaksanakan Peletakan Batu Pertama, di Tempat ini Akan Dibangun Masjid
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kantor Mapolsek Tepus akan segera mempunyai tempat ibadah. Hal ini ditandai dengan peletakan batu pertama yang berlangsung pagi tadi (Selasa, 13/09/2022). Prosesi peletakan batu pertama yang menjadi tanda dimulainya pekerjaan pembangunan Masjid yang dinamai ..selengkapnya

  • Amanat Lurah Dalam Apel Kerja : Perlunya Peningkatan Sinergitas Antar Lini di Kalurahan

    12 September 2022 22:55:48 WIB mz
    Amanat Lurah Dalam Apel Kerja : Perlunya Peningkatan Sinergitas Antar Lini di Kalurahan
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Apel pagi tiap hari Senin yang dilaksanakan sebelum bekerja yang diistilahkan dengan Apel Kerja kembali dilaksanakan oleh jajaran Pemerintah Kalurahan Tepus (12/09/2022). Lurah Tepus Hendro Pratopo, S.IP kembali bertindak sebagai Pembina Apel. Ketika memberikan ..selengkapnya

  • Subsidi BBM Ada di Rakor kalurahan

    12 September 2022 10:53:16 WIB F.A
    Subsidi BBM Ada di Rakor kalurahan
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Rapat Koordinasi Rutin Hari Senin selalu dilaksanakan Pemerintah Kalurahan Tepus untuk menyampaikan informasi-informasi penting. Seperti pada hari ini Senin (12/9) Pemerintah Kalurahan Tepus melaksanakan Rakor rutin tersebut. Rakor yang diikuti oleh semua Kasi ..selengkapnya

  • Penabuhan Gamelan Serentak, Tandai Satu Dasawarsa Keistimewaan

    10 September 2022 15:21:03 WIB Si J
    Penabuhan Gamelan Serentak, Tandai Satu Dasawarsa Keistimewaan
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - 10 September 2022. Bertempat di Balai Kalurahan Tepus dilaksanakan gaung Gelegar Gamelan Jogja Istimewa dengan Penabuhan Gamelan Secara Serentak terbanyak dalam rangkaian peringatan satu dasawarsa undang-undang Nomor 13 Tahun 2012 tentang Keistimewaan Daerah Istimewa ..selengkapnya

  • Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Bulan ke-9 Telah Disalurkan

    08 September 2022 05:29:33 WIB mz
    Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Bulan ke-9 Telah Disalurkan
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pemerintah Kalurahan Tepus kembali melaksanakan kewajibannya menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) DD kepada Keluarga Penerima Manfaat pada Selasa (6/9/2022). Pembagian yang kembali dihadiri oleh Ibu Siti Salami, S.Sos selaku Kepala Djawatan Kemakmuran ..selengkapnya

  • Laksanakan SE Bupati, Pamong Kalurahan Tepus Lakukan Apel Kerja

    05 September 2022 12:03:43 WIB Si J
    Laksanakan SE Bupati, Pamong Kalurahan Tepus Lakukan Apel Kerja
    Tepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Baru-baru ini tepatnya tertangal 23 Agustus 2022 Bupati Gunungkidul mengeluarkan Surat Edaran Nomor 140/4267 tentang Apel Kerja Pemerintah Kalurahan. Surat Edaran ini secara khusus mengatur kewajiban dan tata cara pelaksanaan apel kerja yang dilaksanakan tiap ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Kontak Layanan

WhatsApp : 082 325 378 233