Berita Desa
-
Rakor Rutin Senin Pemerintah Kalurahan Tepus Bersama BPN
19 Juni 2023 11:55:59 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Senin, 19 Juni 2023 rapat koordinasi rutin pemerintah Kalurahan Tepus bersama dukuh-dukuh dan anggota Bamuskal. Diawali dengan sambutan Lurah Tepus (Hendro Pratopo, S.IP) menyampaikan bahwa rakor hari ini bersama tamu dari BPN (Badan Pertanahan Nasional) Kabupaten ..selengkapnya
-
Apel Pamong Kalurahan
19 Juni 2023 11:01:29 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Senin, 19 Juni 2023 Pamong Kalurahan Tepus melaksanakan Apel Rutin . Pada apel kesempatan kali ini di pimpin langsung oleh Lurah Tepus (Hendro Pratopo, S.IP). ..selengkapnya
-
Ramaikan Rangkaian Gelar Potensi Desa Wisata se-Gunungkidul Dewi Kampuss Hadir di Telaga Jonge
18 Juni 2023 15:17:09 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Minggu, 18 Juni 2023 Kegiatan Gelar Potensi Desa Wisata Se-Gunungkidul merupakan Road Show desa wisata putaran ke IV yang dilaksanakan oleh Dinas Pariwisata Kabupaten Gunungkidul dukungan dari Dana Keistimewaan. Berlokasi di Telaga Jonge Kalurahan Pacarejo Kapanewon ..selengkapnya
-
Ayo Peduli Perencanaan Persalinan Dan Pencegahan Komplikasi (P4K) Pada Ibu Hamil
15 Juni 2023 11:30:28 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kamis, 15 Juni 2023 di Balai Kalurahan Tepus diadakan rapat koordinasi dari OPD / Perangkat Kalurahan dan masyarakat tentang Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K) dengan pengisi dan pemberi materi dari Tim Promkes UPT Puskesmas Tepus II. Perangkat ..selengkapnya
-
Ayo Lakukan Screening BPJS Kesehatan, Apa Tujuannya?
14 Juni 2023 14:29:51 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Salam sehat, lebih baik mencegah daripada mengobati adalah sebuah slogan yang harus disadari bersama dan diterapkan dalam kehidupan masyarakat sebagai bentuk preventif salah satunya dengan mengikuti himbauan yang bersifat wajib dari Badan Penyelenggara Jaminan ..selengkapnya
-
Rakor Kader Kesehatan Di Puskesmas Tepus II
14 Juni 2023 12:21:06 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Masing-masing Padukuhan sejumlah dua pengurus kader kesehatan menghadiri undangan dari UPT Puskesmas Tepus II, pada Rabu 14 Juni 2023 di Aula Puskesmas Tepus II. Dalam acara rakor terkait Pelaksanaan Aktifkan Posyandu Kalurahan Tepus. Pembahasan dalam rakor mengenai ..selengkapnya
-
Desa Wisata Tepus Siap Berkolaborasi Dengan Ambarukmo Group Bersama Travelxism
13 Juni 2023 15:44:43 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) -Travelxism di bawah naungan PT. Gemilang Media Wisatama adalah sebuah startup yang didirikan sejak tahun 2019 dan berbasis di Yogyakarta, pusat kebudayaan Jawa dan menjadi mini Indonesia di mana pelajar dari berbagai pelosok nusantara berada di sana. Travelxism ..selengkapnya
-
Perpisahan Purna Tugas Kamituwa Kalurahan Tepus
12 Juni 2023 12:24:55 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Sebagai wujud penghormatan dan penghargaan terhadap tugas-tugas yang sudah dilakukan oleh Kamituwa Kalurahan Tepus, Bapak Salip yang sudah memasuki purna tugas (pensiun). Pelepasan Kamituwa, bertempat di Pendopo Balai Kalurahan Tepus, Senin12 Juni 2023 dan dihadiri ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Pengadaan Tanah untuk Kawasan Wisata Paralayang Baron-Watulawang
- Pemerintah Kalurahan Tepus Hadiri Forum Keistimewaan Tahun 2025
- PKK Kalurahan Tepus Raih Prestasi di Lomba Hari Kartini Tingkat Kapanewon Tepus
- WASPADA PENIPUAN MENGATASNAMAKAN PEJABAT KODIM 0730/GUNUNGKIDUL
- Penyerahan Simbolis Booth UMKM oleh Lurah Tepus
- Selfi Anggraini, S.M. Hadiri Kegiatan Peningkatan Kapasitas Pendamping JSLU
- Lurah Tepus Hadiri Pembukaan Lomba PKK Tingkat Kapanewon dalam Rangka Peringatan Hari Kartini
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233