Berita Desa
-
Serba Serbi Rakor Rutin Pamong Kalurahan Tepus
20 Februari 2023 10:34:53 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Rakor Kali ini di Pimpin oleh Lurah Tepus di antaranya membahas : 1. Informasi mengenai PBB tentang penarikan pajak 2. Penyampain tentang Lomba Desa bahwa hari ini hari terakhir dalam pengiriman dokumen-dokumen perlengkapannya 3. Pencairan BKK ..selengkapnya
-
Sopan Santun Dalam Apel Pamong
20 Februari 2023 09:30:22 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Senin, 20 Februari 2023 Pamong Kalurahan Tepus melaksanakan Apel Pamong. Kegiatan Apel pagi ini diikuti oleh seluruh Pamong Kalurahan Tepus. Apel yang dipimpin langsung oleh Lurah Tepus (Hendro Pratopo, S.IP) membahas tentang Sopan Santun dalam bekerja. ..selengkapnya
-
Survei Dari Pemdes Karangpakis Cilacap Dilanjut Reservasi Paket Full-Day Dewi Kampus
17 Februari 2023 10:21:47 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Jum'at, 17 Februari 2023 tamu dari pemerintah desa Karangpakis, Nusawungu, Cilacap, Jawa Tengah. Tamu dari unsur kasi pemerintahan, kasi pelayanan, kasi kesejahteraan, dan kaur bertemu langsung dan berdiskusi dengan Pemerintah Kalurahan Tepus (Suyono, Carik) dan ..selengkapnya
-
Sosialisasi TPS3R dari Dinas Lingkungan Hidup
15 Februari 2023 19:54:27 WIB mzTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul melaksanakan sosialisasi rencana pembangunan Tempat Pembuangan Sampah Reduce Reuse Recycle (TPS3R) di Balai Padukuhan Pacungan, Rabu (15/02/2023). Sosialisasi ini bertujuan memberi informasi kepada masyarakat tentang ..selengkapnya
-
Diskusi Oleh OJK Untuk Inventarisasi Akses Keuangan Inklusif di Dewi Kampus
15 Februari 2023 11:52:58 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Rabu, 15 Februari 2023 di Balai Kalurahan Tepus, pertemuan khusus untuk membangun kerjasama membangun akses keuangan di desa wisata Tepus. Dengan peserta pertemuan dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) DIY, Biro Perekonomian DIY dan Kabupaten, Dinas Pariwisata Gunungkidul, ..selengkapnya
-
Kegiatan Posbindu PTM dan Screning Lansia Oleh Puskesmas Tepus II
15 Februari 2023 11:47:53 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Untuk pencegahan Penyakit Tidak Menular (PTM) Puskemas Tepus II melaksanakan kegiatan Posbindu cek kesehatan kepada masyarakat di Kalurahan Tepus. Kegiatan tersebut diadakan di Balai Padukuhan Pudak tampak hadir dalam periksakan tersebut adalah masyarakat ..selengkapnya
-
KOORDINASI SURVEY PENGEMBANGAN KEUANGAN INKLUSIF DI WILAYAH PEDESAAN OLEH OJK
15 Februari 2023 10:55:16 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - khusunya utk Pelaku wisata OJK melakukan koordinasi survey pengembangan keuangan inklusi di wilayah Kalurahan Tepus. Hadir dalam acara tersebut OJK, Perekonomian provinsi, Perekonomian kabupaten, Bank BPD DIY, POKDARWIS, DESAWISATA TEPUS, BUMDes Kalurahan ..selengkapnya
-
Penyerahan Akta Kematian Mbah Suti di Padukuhan Pakel
14 Februari 2023 11:09:56 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kabar duka datang dari Padukuhan Pakel Kalurahan Tepus pada Selasa, 14 Februari 2023. Meninggal salah satu warga Padukuhan Pakel yang bernama Suti. Sebelum jenazah dimakamkan pukul 09.00 WIB, Panewu Tepus didampingi Lurah Tepus menyerahkan akta kematian ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Penyerahan Akta Kematian oleh Dukcapil Gunungkidul kepada Ahli Waris di Padukuhan Pacungan
- Pertemuan Rutin Desa Prima Kalurahan Tepus Bahas Pengelolaan Modal Rp20 Juta dari Provinsi
- Sosialisasi Pengadaan Tanah untuk Kawasan Wisata Paralayang Baron-Watulawang
- Pemerintah Kalurahan Tepus Hadiri Forum Keistimewaan Tahun 2025
- PKK Kalurahan Tepus Raih Prestasi di Lomba Hari Kartini Tingkat Kapanewon Tepus
- WASPADA PENIPUAN MENGATASNAMAKAN PEJABAT KODIM 0730/GUNUNGKIDUL
- Penyerahan Simbolis Booth UMKM oleh Lurah Tepus
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233