Berita Desa
-
Akhir Tahun, Bamuskal Mengadakan Peningkatan Kapasitas
27 Desember 2022 12:42:25 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Program kegiatan Peningkatan kapasitas Bamuskal tahunan ini dilaksanakan pada hari ini, Selasa, 27 Desember 2022 bertempat di Limasan Trisno Budoyo yang terletak di Padukuhan Singkil. Peserta pelatihan adalah anggota Bamuskal Kalurahan Tepus, dari Jagabaya bekerjasama ..selengkapnya
-
Evaluasi Kerja Penghujung Tahun 2022 di Rakor
26 Desember 2022 11:18:04 WIB F.ATepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pamong Kalurahan Tepus yang dipimpin langsung oleh Bapak Lurah Tepus (Hendro Pratopo, S.IP) melaksanakan rakor rutin pada hari ini Senin (26/12). Bapak Lurah menyampaikan evaluasi kinerja Pamong Kalurahan, Pak Lurah juga menyampaikan untuk terus meningkatkan ..selengkapnya
-
Penghujung Tahun Apel Kerja Pamong
26 Desember 2022 10:32:31 WIB F.ATepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pada hari ini senin (26/12) pamong Kalurahan Tepus melaksanakan Apel Kerja Pamong. Apel yang dipimpin langsung oleh Pak Lurah (Hendro Pratopo, S.IP) yaitu menyampaikan tentang evaluasi kegiatan selama 1 tahun 2022. ..selengkapnya
-
Hari Terakhir Bersama Kampus Merdeka, Tepus Ora Sebaene
24 Desember 2022 17:43:39 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pelatihan Digital Marketing UMKM di hari Sabtu, 24 Desember 2022 bekerjasama dengan narasumber dari Dinas Kesehatan Kabupaten Gunungkidul. Materi yang disampaikan bertema BPOM dan PIRT. Pembahasan mengenai keamanan pangan yang harus diperhatikan agar terhindar ..selengkapnya
-
Hari Ketiga Optimalisasi Pemasaran Digital di Tepus Mendapat Tinjauan Dari Kementerian Pusat
23 Desember 2022 16:15:12 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Pelatihan di hari ketiga, dengan peserta dan tempat yang sama pada Jumat, 23 Desember 2022 berjudulkan tema E-commerce. Dalam kesempatan ini, pelatihan digital marketing untuk UMKM mendapat tinjauan langsung dari Kementerian BUMN Jakarta Pusat. Dengan didampingi ..selengkapnya
-
Hari Kedua Optimalisasi Pemasaran Digital untuk Dewi Kampus
22 Desember 2022 10:57:34 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Kamis, 22 Desember 2022 di lokasi yang sama dengan peserta yang sama pelatihan digital marketing dari Kampus Merdeka. Narasumber hari ini dari Co-founder basicludo - Strategic Brand Consultancy (Theresia Karninda) mengangkat tema Teknik Copyrighting dan Optimalisasi ..selengkapnya
-
Temu Warga dan Pengesahan Dukuh Tepus I
21 Desember 2022 21:32:18 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Rabu, 21 Desember 2022 di balai Padukuhan Tepus I, Pemerintah Kalurahan Tepus mengadakan pertemuan bersama warga masyarakat Tepus I untuk pengesahan Dukuh Tepus I (Arif Riyanto, S. IP) sesuai SK setelah pelantikan 15 Desember 2022. Acara dihadiri dari unsur Lurah, ..selengkapnya
-
Anggota Bamuskal Tepus Jadi Pamong Kalurahan
21 Desember 2022 20:19:36 WIB Si JTepus (desatepus.gunungkidulkab.go.id) - Dalam Proses Penjaringan dan Penyaringan Pamong Kalurahan Tepus tahun 2022, salah satu Anggota Bamuskal mendaftarkan diri sebagai calon Dukuh Tepus I (Arif Riyanto, S. IP) yang telah dilantik sejak 15 Desember 2022. Sesuai ketentuan bahwa Anggota Bamuskal yang ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Lurah Tepus Hadiri Syawalan Komunitas Jip Pantai Selatan Gunungkidul yang Dihadiri Oleh Bupati GK
- Penyerahan Akta Kematian oleh Dukcapil Gunungkidul kepada Ahli Waris di Padukuhan Pacungan
- Pertemuan Rutin Desa Prima Kalurahan Tepus Bahas Pengelolaan Modal Rp20 Juta dari Provinsi
- Sosialisasi Pengadaan Tanah untuk Kawasan Wisata Paralayang Baron-Watulawang
- Pemerintah Kalurahan Tepus Hadiri Forum Keistimewaan Tahun 2025
- PKK Kalurahan Tepus Raih Prestasi di Lomba Hari Kartini Tingkat Kapanewon Tepus
- WASPADA PENIPUAN MENGATASNAMAKAN PEJABAT KODIM 0730/GUNUNGKIDUL
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233