Berita Desa
-
Lurah Tepus Berikan THR Bagi Pamong dan Bamuskal
22 April 2022 22:39:13 WIB mzTepus (SIDA SAMEKTA) - Lurah Tepus Hendro Pratopo, S.IP memberikan Tunjangan Hari Raya kepada seluruh pamong, staf, THL dan Bamuskal Kalurahan Tepus (22/04/2022). Besaran uang hari raya yang diberikan bervariasi sesuai dengan jabatan yang ada sesuai dalam struktur organisasi Pemerintah Kalurahan Tepus. ..selengkapnya
-
Bawaslu Gunungkidul Sosialisasikan Penguatan Desa APU
22 April 2022 22:27:36 WIB mzTepus (SIDA SAMEKTA) - Politik Uang atau Money politic adalah sebuah cara meraih tujuan politik dengan mempengaruhi pemilih dengan memberi imbalan sejumlah uang. Dalam perspektif demokrasi, politik uang dapat mematikan calon potensial yang ada di masyarakat namun tidak didukung dengan kekuatan finansial. ..selengkapnya
-
Penyaluran Insentif Kader KB dan Kader Posyandu
20 April 2022 09:46:41 WIB F.ATepus ( Sida Samekta ) - Menjelang lebaran, Pemerintah Kalurahan Tepus menyalurkan beberapa insentif untuk beberapa kelompok sesuai dalam APBKal Tahun 2022. Setelah sehari sebelumnya sebanyak 18 Pendidik PAUD menerima insentif untuk empat bulan pertama, hari ini penyaluran Insentif diberikan kepada Kader ..selengkapnya
-
Rakor Rutin Pamong Kalurahan
18 April 2022 11:05:41 WIB F.ATepus (Sida Samekta) - Pemerintah Kalurahan Tepus yang di pimpin Bapak Lurah melaksanakan Rapat Koordinasi Rutin hari Senin 18 April 2022. Salah satu yang dibahas masih mengenai vaksinasi covid 19. Vaksinasi menjadi syarat untuk pelayanan masyarakat seperti pembuatan KK, KTP dan pelayanan masyarakat ..selengkapnya
-
Bukan Sekedar Gertakan, 126 KPM Tertunda Menerima Bansos Karena Belum Vaksin Sesuai Ketentuan
18 April 2022 07:42:19 WIB mzTepus (SIDA SAMEKTA) - Penyaluran BLT Minyak Goreng dan Bansos Sembako di Kantor Pos bagi KPM Kalurahan Tepus (Sabtu, 16/04/2022) diwarnai dengan penundaan bagi 126 orang. Hal ini disebabkan karena yang bersangkutan belum menunjukkan kartu bukti vaksin sebagai salah satu syarat sesuai dengan instruksi ..selengkapnya
-
Vaksinasi Covid-19 di Balai Kalurahan Tepus, Warga Melaksanakan Dengan Antusias Tinggi
15 April 2022 09:34:34 WIB Si JTepus (Sida Samekta)- Kamis, 14 April 2022 Puskesmas Tepus II kembali melaksanaan vaksinasi untuk seluruh masyarakat baik dosis 1,2 dan booster di Balai Kalurahan Tepus. Mendasar pada Instruksi Bupati Gunungkidul Nomor 440/1902 tentang Percepatan Vaksinasi Covid-19 Bagi Masyarakat Kabupaten Gunungkidul ..selengkapnya
-
Tirakatan Hari Jadi Kalurahan Tepus ke-74 Sebanyak Empat Belas Ingkung Disajikan
15 April 2022 08:46:41 WIB mzTepus (Sida Samekta) – Sesuai Maklumat Nomor 7 Kepala Daerah Istimewa Negara Republik Indonesia, 14 sampai 18 Tahun 1946 penamaan kalurahan di wilayah Kawedanan Tepus terdiri dari Kalurahan Blekonang, Kalurahan Tepus dan Kalurahan Dloka. Lalu pada tanggal 14 April 1948 Pemerintah Daerah Istimewa ..selengkapnya
-
Edukasi Ketahanan Gizi Ibu Hamil Dalam Upaya Pencegahan Stunting
14 April 2022 11:15:05 WIB F.ATepus (sida Samekta) - Puskesmas Tepus II bersama Pemerintah Kalurahan Tepus melaksanakan kegiatan Edukasi Ketahanan Gizi terhadap Ibu Hamil dalam upaya pencegahan stunting. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Rabu 13 April 2022 tersebut menghadirkan Ibu Hamil sebanyak 15 orang, Kader Kesehatan 20orang ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kunjungan Lokasi Proposal Pengajuan Pipanisasi Air Bersih di Empat Padukuhan
- Lurah Tepus Hadiri Syawalan Komunitas Jip Pantai Selatan Gunungkidul yang Dihadiri Oleh Bupati GK
- Penyerahan Akta Kematian oleh Dukcapil Gunungkidul kepada Ahli Waris di Padukuhan Pacungan
- Pertemuan Rutin Desa Prima Kalurahan Tepus Bahas Pengelolaan Modal Rp20 Juta dari Provinsi
- Sosialisasi Pengadaan Tanah untuk Kawasan Wisata Paralayang Baron-Watulawang
- Pemerintah Kalurahan Tepus Hadiri Forum Keistimewaan Tahun 2025
- PKK Kalurahan Tepus Raih Prestasi di Lomba Hari Kartini Tingkat Kapanewon Tepus
Kontak Layanan
WhatsApp : 082 325 378 233